SuaraJawaTengah.id - Beredar sebuah video seorang pengendara motor dipepet oleh mobil Honda sebuah mobil dan disoraki oleh sejumlah pemuda.
Pengendara motor itu ditangkap dan diintimidasi setelah ketahuan mengambil gambar aksi konsolidasi demo yang dilakukan oleh para pemuda tersebut.
Para pemuda itu pun menduga bahwa pengendara motor itu merupakan intel polisi yang sedang mengawasi konsolidasi demo yang mereka lakukan.
Lantas, Pengendara motor itu mendapat intimidasi berupa penyitaan kontak motor, disoraki sebagai intel dan diviralkan.
"Fota-foto fota-foto, ada intel foto-foto lokasi aksi," ujar seseorang dalam video yang dibagikan oleh akun instagram @kabarnegri dikutip Suarajawatengah.id, Kamis (15/9/2022).
Sontak video itu pun mendapat beragam tanggapan dari warganet.
"Loh demo bukannya nggak dilarang bos, kenapa harus dimata-matai," tutur akun @*****19.
"Tunggu Klarifikasinya," ucap akun @*****96.
"Sekelas intek ketahuan," kata akun @*****ki.
"Dia yang sebarkan dia juga yang malu," tutur akun @*****oy.
"Ntra giliran diciduk balik, nangis. Orang jaman sekarang cuma berani di media sosial," ungkap akun @*******al.
Namun, hingga kejadian ini ditulis, belum ada klarifikasi dari pihak terkait.
Kontributor : Sakti Chiyarul Umam
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
7 Langkah Cepat Pemprov Jateng Atasi Bencana di Jepara, Kudus, dan Pati
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
7 Fakta Menarik Tentang Karakter Orang Banyumas Menurut Prabowo Subianto
-
Honda Mobilio vs Nissan Grand Livina: 7 Perbedaan Penting Sebelum Memilih
-
7 Mobil Listrik Murah di Indonesia, Harga Mulai Rp100 Jutaan