SuaraJawaTengah.id - Pengacara almarhum Brigadir J Kamaruddin Simanjutak menginginkan Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi dijebloskan ke rumah tahanan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
Akan tetapi menurut Kamaruddin hal itu dapat terjadi apabila pengacara Putri Candrawathi, Febri Diansyah bekerja secara objektif.
"Kalau Putri Candrawathi sama Ferdy Sambo masuk ke KPK atau masuk ke rutan KPK berarti Febri Diansyah sudah bekerja secara objektif sebagai penasihat hukum," kata Kamaruddin. Dilansir dari video tiktok @negara_cerdas_yt pada Sabtu, (1/10/2022).
Sebaliknya apabila Ferdy Sambo dan Putri Candrawati tak ditangkap oleh KPK, Kamrauddin menilai status Febri sebagai mantan anggota KPK sia-sia.
Hal itu ia ungkapkan karena Kamaruddin menerima laporan bahwa Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi telah melakukan gratifikasi senilai Rp2miliar.
"Orang gratifikasi Rp50 juta aja ditangkap masak gratifikasi Rp2miliar, yang saya tahu sih Rp5miliar tapi karwna mereka mengakui Rp2 miliar iyaa Rp2miliar aja kita ikutin diluar yang ke LPSK ya," ujarnya.
Sontak saja, video itupun memdapat beragam tanggapan dari warganet.
"Hai KPK buktikan bahwa kalian semua orang jujur," kata akun @*****ua.
"Disini kita tau bagaimana bakal kinerja KPK , for you Febry Diansyah," ucap akun ri.
"Kawal Sampai Tuntas bang kamarrudin. Cerdas," tutur akun @********yy.
"Mantap pak @Komaruddin Simanjuntak, SH @Kamarudin Simanjuntak kami mendukung mu," ujar akun @*****26.
Kontributor : Sakti Chiyarul Umam
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Dukung Gaya Hidup Sehat, BRI Meriahkan Fun Run HUT PPSDM Migas Cepu ke-60
-
Juara Bertahan Berjaya! SDN Sendangmulyo 04 dan SDN Klepu 03 Raih Gelar di MilkLife Soccer Challenge
-
7 Fakta Hasil Visum Syafiq Ali, Ungkap Perkiraan Waktu Kematian dan Kondisi Luka
-
Gebrakan Awal 2026: Ribuan Talenta Sepak Bola Putri Unjuk Gigi di MLSC Semarang
-
BNPB Siapkan Amunisi Tambahan, Pesawat Modifikasi Cuaca Siap Serbu Langit Jateng