SuaraJawaTengah.id - Pegiat media sosial Permadi Arya alias Abu Janda turut mengamati kabar perselingkuhan beberapa artis yang sedang ramai terjadi.
Isu perselingkuhan artis yang pertama kali meramaikan jagat media sosial yakni Reza Arap yang ditunding berselingkuh dengan penyanyi Rossa.
Kekinian, Reza Arap membantah kabar perselingkuhannya dengan Rossa di sebuah unggahan video di kanal youtube vlog Hendric Shinigami.
Reza Arap menekankan kabar keretakan hubungannya dengan Wendy Walters hanya gosip.
"Rumor doang," kata Reza Arap.
Pasca isu perselingkuhan Reza Arap meredup, jagat media sosial kembali diramaikan isu perselingkuhan yang dilakukan Rizky Billar.
Bahkan buntut perselingkuhannya terungkap sang istri. Rizky Billar sampai melakukan KDRT kepada Lesty Kejora.
Dua kasus perselingkuhan itu rupanya mematik perhatian Abu Janda. Namun, Abu Janda enggan mengomentari masalah perselingkuhannya.
Melainkan ia lebih menyoroti isu peringatan G30S/PKI yang tidak naik ke permukaan lantaran ke tutup isu perselingkuhan para artis.
Baca Juga: Rizky Billar AC/DC, Ternyata Punya Anak dengan Tante Kalibata
"Dua pria yang sukses mengalihkan perhatian netizen dari gorengan PKI rutin tiap september. Happy wekeend dunia tipu-tipu," ujar Abu Janda melalui akun instagramnya.
Pernyataan Abu Janda itu sontak saja langsung dibanjiri beragam tanggapan warganet di kolom komentar.
"Iya, saya tunggu-tunggu tumben sepi perPKIan? Sudah capek kali nggak ada yang baca," ucap akun @lina_anda**.
"PKI kalah sama yang banting istri," cetus akun @history**.
"Kayaknya isu PKIan digorengnya entar bang, mau deket-deket pilpres," imbuh akun @k.frx**.
"Terima kasih Reza Arap dan Rizky Billar, akhirnya pak @nurmantyo_gatot nggak ngadain nobar," timpal akun @likin**.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
Terkini
-
Apel Siaga Bulan K3 Nasional, Semen Gresik Tegaskan K3 sebagai Budaya dan Prioritas Utama
-
Warga Pati Berpesta: Kembang Api Sambut Tumbangnya Bupati Sudewo
-
7 Fakta Mengejutkan Kasus Korupsi Bupati Pati: Dari Jual Beli Jabatan hingga Suap Proyek Kereta Api
-
Pantura Jateng Siaga Banjir dan Longsor! BMKG Keluarkan Peringatan Dini Hujan Lebat Ekstrem
-
3 MPV Bekas Rp50 Jutaan Tahun 2005 ke Atas: Mewah, Nyaman, dan Kini Gampang Dirawat!