SuaraJawaTengah.id - Sebelum jadi Wali Kota Semarang, Hendrar Prihadi ternyata memiliki cerita masa lalu yang cukup berat.
Pasalnya Hendrar Prihadi pernah merasakan susahnya bekerja jadi seorang sales.
Hal tersebut terungkap dalam sebuah unggahan video singkat di akun TikTok @hendrarprihadi.
"Panas kepanasan, hujan kehujanan tak lakoni mergo urip kui kudu urup," tulis Hendrar Prihadi dalam keterangan captionnya dikutip pada Sabtu (8/10/2022).
Baca Juga: Profil Hendrar Prihadi, Walkot Semarang Calon Gubernur DKI Jakarta?
Sementara dalam video singkat itu, pria yang akrab disapa Hendi secara gamblang mengatakan sebelum terjun ke dunia politik. Ia bekerja sebagai seorang sales.
"Saya merintis dari sales, jadi mau daftar di PNS nggak diterima, mau daftar di BUMN juga susah," kata Hendi.
"Kemudian pilihannya saat itu mau jadi pegawai di perusahaan biasa atau berwirausaha. Akhirnya karena modalnya belum cukup ikut perusahaan jadi sales," sambung Hendi.
Hendi mengenang saat menjadi seorang sales, dirinya tidak terlalu kesulitan ketika menjual berbagai produknya.
"Saya menjadi sales saat menjual produknya itu gampang, yang susah itu menagihnya," beber Hendi.
Ungkapan Hendi itu sontak saja mendapat berbagai tanggapan beragam dari warganet di kolom komentar.
Berita Terkait
-
Korupsi Meja Kursi SD, Wali Kota Semarang dan Suami Diciduk KPK
-
Dibui Bareng Suami Gegara Korupsi, Mbak Ita Raih Upeti Rp2,4 M dari Iuran Sukarela Pegawai Bapenda Semarang
-
Ditahan KPK, Ini Potret Mbak Ita dan Suami Pakai Rompi Oranye dan Tangan Diborgol
-
Kompak Tersangka, Walkot Semarang Mbak Ita dan Suami Resmi Ditahan KPK
-
Mbak Ita dan Suami Diperiksa KPK Kasus Korupsi di Pemkot Semarang
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Harga Emas Antam Ngegaspol, Naik Tinggi Lagi Hari Ini
-
Rahasia Mudik Lebaran Lancar: Tips Pesan Tiket Bus Sinar Jaya Online Tanpa Ribet!
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
Terkini
-
Curhat Nelayan Cilacap ke Gubernur Ahmad Luthfi: Rebutan Solar hingga Masalah Tambak Udang
-
Pertamina Sabet BUMN Terbaik CSR Jateng: Ungguli Perusahaan Lain dalam Atasi Kemiskinan Ekstrem!
-
Di Tengah Isu Efisiensi, Astra Daihatsu Optimis Capai Target Penjualan di Jateng
-
Semen Gresik Dukung Asta Cita ke-6 Presiden Republik Indonesia Melalui Program FMM
-
BRI Purwodadi Salurkan Bantuan CSR BRI Peduli untuk Anak Yatim di Grobogan