SuaraJawaTengah.id - Komika Uus, memiliki pandangan tersendiri soal perselingkuhan. Baginya, perselingkuhan merupakan dosa besar.
Sehingga pria kelahiran Bandung tersebut tidak akan berani mengkhianati pasangannya Kartika.
Didepan Habib Jafar, Uus berjanji tidak berani berselingkuh. Pasalnya ia menyebut dosa perselingkuhan setara dengan musyrik atau menyekutukan Tuhan.
"Elu yakin elu nggak akan pernah selingkuh," tanya Habib Jafar lewat kanal youtube NOICE dilansir SuaraJawaTengah.id, Selasa (25/10/2022).
"Gue sih nggak," jawah Uus.
Kemudian Uus bertanya kepada Habib Jafar soal dosa apa yang paling besar dalam Islam.
"Saya ingin bertanya kepada anda dosa nomor satu di Islam itu apa?," ujar Uus.
"Dosa yang paling besar itu musyrik," balas Habib Jafar.
"Selingkuh itu ya dosa nomor satu, jadi di mata saya dosa yang paling besar itu dua pertama musyrik dan kedua munafik," jawab Uus.
Baca Juga: Denise Chariesta: Para Istri Sah Nggak Perlu Takut sama Cewek Model Gue, Ini Alasannya!
Setuju dengan pendapat Uus, Habib Jafar lantas membeberkan bahwa selingkuh termasuk dosa besar. Khususnya bagi seseorang yang sudah menikah.
"Hukumannya bahkan kalau di Islam bisa di hukum mati itu. Di rajam sampai mati bagi yang sudah punya pasangan halal," ujar Habib Jafar.
"Bener kata Uus, pernikahan itu bukan hanya perjanjian kita dengan pasangan kita. Dalam Islam, pernikahan juga merupakan perjanjian manusia dengan Tuhannya," sambung Habib Jafar.
Habib Jafar pun kemudian menyampaikan pesan kepada siapa pun agar setia pada pasangan dan jangan mencoba untuk berselingkuh.
"Ketika elu mengkhianti pasangan elu, masuk akal juga yang dikatakan Uus itu musyrik. Karena telah mengkhianti perjanjian dengan Tuhan dan itu dosa besar," tegas Habib Jafar.
Kontributor : Fitroh Nurikhsan
Berita Terkait
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
Terkini
-
4 Link Saldo DANA Kaget Rp149 Ribu Siap Kamu Sikat, Jangan Sampai Ketinggalan!
-
Semarang Siaga Penuh! 220 Pompa Air dan Infrastruktur Permanen Jadi Kunci Hadapi Banjir 2026
-
Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
-
10 Perbedaan Honda Freed dan Toyota Sienta: Kenyamanan dan Kualitas yang Beda
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik