SuaraJawaTengah.id - Kolaborasi DPP Persatuan Alumni Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (PA GMNI) dengan Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (UKM), ingin mengembangkan potensi rumput laut yang ada di Indonesia.
Ketua Bidang Ekonomi, Koperasi dan UMKM DPP PA GMNI Casytha A Kathmandu menyatakan bahwa Indonesia sebagai negara kepulauan sangat berpotensi untuk dapat memaksimalkan budidaya rumput laut.
Selain itu, menurutnya tidak dapat dipungkiri rumput lau sangat banyak manfaatnya dalam segala aspek kehidupan.
Untuk itu, DPP PA GMNI berinisiatif untuk berkolaborasi dengan Kementerian Koperasi dan UKM RI dalam mengembangkan tanaman ini di seluruh pesisir Indonesia.
Tahap pertama, DPP PA GMNI akan melakukan penjajakan untuk dapat memgembangkan budidaya ini di daerah Jawa Tengah, terutama di pesisir utara, seperti di Pati.
"Rumput laut ini siklus panennya cepat, setiap 45 hari. Serta bisa ditumpangsarikan dengan budidaya Ikan Bandeng,” kata Casytha dari keterangan tertulis pada Jumat (4/11/2022).
Selain, rumput laut juga bisa menjadi sumber pakan Ikan Bandeng dan tidak menganggu siklus panen budidaya tersebut.
"Ikan Bandeng, panen delapan bulan sekali sehingga bisa saling mendukung keduanya," jelasnya.
Jika nantinya, budidaya rumput laut ini bisa dikembangkan di Jateng terutama di Pati maka akan berkelanjutan di seluruh Indonesia.
Baca Juga: Gelar TC di Kabupaten Pati, Pelatih Baru Barito Putera akan Segera Dikenalkan
Ia berharap, dengan pengembangan rumput laut maka petani dan nelayan di pesisir akan semakin sejahtera.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
10 Mobil LCGC Terbaik dengan Harga 100 Jutaan yang Wajib Anda Miliki!
-
7 Langkah Cepat Pemprov Jateng Atasi Bencana di Jepara, Kudus, dan Pati
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
7 Fakta Menarik Tentang Karakter Orang Banyumas Menurut Prabowo Subianto
-
Honda Mobilio vs Nissan Grand Livina: 7 Perbedaan Penting Sebelum Memilih