SuaraJawaTengah.id - Ketua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani meyakini Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri sudah mengantongi nama untuk diusung menjadi calon presiden pada pemilu 2024.
Ketua DPP PDI Perjuangan Bambang Wuryanto mengatakan mungkin saja Puan Maharani memang sudah mengetahui Megawati sudah mengantongi nama kandidat.
"Karena Mbak Puan putrinya Bu Mega, mungkin-mungkin saja (sudah mengetahui), cuma belum diumumkan," kata Bambang di Senayan, Selasa (22/11/2022).
Pengumuman nama calon presiden akan menunggu waktu yang tepat.
"Kalau demikian kan orang boleh bertanya, apa yang kutunggu dan apa yang kukejar. Itu kan soal momentum," kata Bambang.
Menanggapi pernyataan Menteri Investasi Bahlil Lahadalia yang menyebut Puan Maharani menjadi satu-satunya kader yang memiliki tiket untuk maju ke pemilihan presiden 2024, Bambang mengatakan "belum tentu benar."
"Pertama PDIP memang punya tiket untuk itu. Kalau memang Mbak Puan menyalonkan capres ya memang satu-satunya," kata Bambang Pacul.
"Tapi sebutan itu kan belum tentu benar. Yang benar adalah PDIP punya tiket."
Bambang kembali meluruskan bahwa yang benar adalah satu-satunya yang punya tiket untuk mengusung calon presiden dan calon wakil presiden adalah PDI Perjuangan.
"Bukan hanya tiket, itu boarding pass," kata Bambang.
Berita Terkait
-
Deklarasi Jadi Partai, Gerakan Rakyat Usung Anies Baswedan sebagai Calon Presiden
-
KUHP dan KUHAP Mulai Berlaku, Puan Maharani: Momen Bersejarah untuk Indonesia
-
Tolak Pilkada Lewat DPRD, PDIP Mulai Lobi Fraksi Lain di Parlemen
-
PDIP Pilih Jadi 'Penyeimbang': Strategi Cerdas atau Sekadar Oposisi Abu-Abu?
-
Usai Reses, 294 Anggota DPR Hadiri Rapat Paripurna Perdana Tahun 2026
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Bukan LCGC! Ini 3 MPV Bekas Rp80 Jutaan Paling Nyaman dan Irit BBM, Dijamin Senyap di Tol
-
Usai OTT Bupati Sudewo, Pelayanan Publik di Kabupaten Pati Dipastikan Kondusif
-
Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 Halaman 132: Panduan Belajar Efektif
-
Peringati HUT Ke-12, Semen Gresik Gelar SG Fun Run & Fun Walk di Area Greenbelt Pabrik Rembang
-
5 Fakta Dugaan Jual Beli Jabatan Perangkat Desa di Pati yang Menjerat Bupati Sudewo