SuaraJawaTengah.id - Tim Resmob Satreskrim Polrestabes Semarang berhasil menangkap pelaku pembunuhan bos galon dengan kondisi mayat dicor di Tembalang, Kota Semarang, Jawa Tengah, Selasa (9/5/2023) malam.
Pelaku berinisial A warga Dusun Sedandang, Kelirahan Lemahireng, Kecamatan Bawen, Kabupaten Semarang.
Penangkapan itu dibenarkan Kabid Humas Polda Jateng, Kombes Pol M Iqbal Alqudusy.
Malam ini tersangka utama sudah tertangkap. Saat ini masih dalam rangka pemeriksaan," kata Iqbal.
Dari informasi yang dihimpun, pelaku ditangkap saat sedang berada di warung angkringan yang berada di sekitar lokasi kejadian.
"Rencana akan dirilis Kapolrestabes Semarang," jelas Iqbal.
Seperti diberitakan sebelumnya, penemuan sesosok mayat di depot air isi ulang menggegerkan warga Tembalang, Semarang pada Senin, (8/5/2023).
Pasalnya, mayat yang diketahui pemilik depot air isi ulang bernama Margono itu ditemukan dengan keadaan yang naas, bagian tubuhnya dicor semen di salah satu sudut ruangan.
Baca Juga: Jasad Dimutilasi dan Dicor Semen di Semarang, Polda Jateng: Pembunuhan Berencana
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
7 Langkah Cepat Pemprov Jateng Atasi Bencana di Jepara, Kudus, dan Pati
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
7 Fakta Menarik Tentang Karakter Orang Banyumas Menurut Prabowo Subianto
-
Honda Mobilio vs Nissan Grand Livina: 7 Perbedaan Penting Sebelum Memilih
-
7 Mobil Listrik Murah di Indonesia, Harga Mulai Rp100 Jutaan