SuaraJawaTengah.id - Pegiat media sosial Jhon Sitorus menyinggung soal Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka di Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. Ia menyebut putra sulung Presiden Jokowi itu akan tuntaskan amanah menjadi kepala daerah.
Hal itu ia ungkapkan di media sosial Twitter. Ia menyebut, Gibran tak akan tergiur dengan godaan jabatan sebagai calon wakil presiden di Pemilu 2024.
"Gibran paham, tak mau terlalu PREMATUR seperti AHY Konsisten dibawah, tuntaskan amanah, selesaikan visi & misi. Godaan jabatan Wapres diusia muda memang menggiurkan, tapi Gibran paham jika dirinya akan akan jadi ALAT oleh Prabowo," tulis Jhon Sitorus dikutip pada Sabtu (12/8/2023).
Namun demikian, publik pun memberikan komentar dan setuju jika Gibran menjadi calon wakil presiden.
"Setuju klo gibran jadi cawapres prabowo.cocok," tulis netizen dengan akun @alfaRez76789551.
Jhon Sitorus memberikan pembelaan, "Gibran tak sebodoh itu," tulisnya di Twitter.
Yang bikin kaget adalah Gibran merespon cuitan itu. Ia pun memberikan komentar dengan narasi merendah atau tidak bisa apa-apa.
"Saya bodoh kok. Tenang aja," tulis Gibran Rakabuming Raka.
Baca Juga: Sambangi Lampung, Relawan Gibran Rakabuming Raka Usung Maju Cawapres di Pemilu 2024
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
OTT KPK di Pati: 6 Fakta Dugaan Jual Beli Jabatan yang Sudah Lama Dibisikkan Warga
-
7 Kontroversi Bupati Pati Sudewo Sebelum Kena OTT KPK, Pernah Picu Amarah Warga
-
Bupati Pati Sudewo Diciduk KPK! Operasi Senyap di Jawa Tengah Seret Orang Nomor Satu
-
Uji Coba Persiapan Kompetisi EPA, Kendal Tornado FC Youth Kalahkan FC Bekasi City
-
Jalur Kereta Pantura Lumpuh, KAI Batalkan 23 Perjalanan KA di Semarang Akibat Banjir Pekalongan