SuaraJawaTengah.id - Timnas Indonesia tidak pernah kekurangan stok penjaga gawang. Setiap generasi selalu mencul kiper hebat dan berkarakter.
Saat ini sosok penjaga gawang yang tangguh di sepak bola Indonesia diantaranya Nadeo Argawinata dan Ernado Ari.
Kedua kiper tersebut merupakan sosok andalan pelatih Shin Tae-yong dibawah mistar Timnas Indonesia.
Tapi menurut mantan kiper Timnas Indonesia, Kurnia Meiga, sosok kiper yang memilik karakter kuat di tanah air saat ini justru bukan Nadeo maupun Ernando Ari.
Mantap pemain Arema Indonesia itu menjatuhkan pilihan soal kiper berkarakter pada sosok pemain Persis Solo Muhammad Riyandi.
Ungkapan Kurnia Meiga itu diketahui dari potongan video pendek yang diunggah akun TikTok @sportcast0.
Dalam video itu, Kurnia Meiga tengah disinggung soal siapa sosok kiper Indonesia yang saat ini memiliki karakter.
"Penjaga gawang yang sekarang punya karakter siapa ga," tanya seorang host.
Kurnia Meiga mengatakan kalau kiper-kiper Indonesia semuanya memiliki kualitas bagus. Tapi ada satu sosok kiper yang menurutnya memiliki sebuah karakter kuat.
"Riyandi Persis Solo, dia punya karakter tapi kurang galak kalau main bola," papar Kurnia Meiga.
Menurut Kurnia Meiga, Riyandi harus segera memperbaiki kekurangannya tersebut. Dia percaya Riyandi bisa kembali jadi penjaga gawang andalan Timnas Indonesia.
"Kiper harus galak, bukan kasar. Kita disentuh aja kan nggak boleh. Kita protect diri kita tuh harus lebih," tandas Kurnia Meiga.
Kontributor: Ikhsan
Berita Terkait
-
3 Kelemahan Timnas Indonesia U-23 yang Wajib Diperbaiki Jelang Lawan Turkmenistan U-23
-
3 Pemain Turkmenistan U-23 yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia U-23 di Kualifikasi Piala Asia U-23 2024
-
Prediksi Line Up Timnas Indonesia U-23 vs Turkmenistan di Kualifikasi Piala Asia U-23 2024, Duet Sananta dan Struick
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Relawan Ungkap 7 Kejanggalan hingga Dugaan Mistis Dalam Penemuan Syafiq Ali di Gunung Slamet
-
Tragedi Gunung Slamet: Syafiq Ali Ditemukan Tewas Setelah 16 Hari Pencarian Dramatis
-
Sebelum Dipulangkan Syafiq Ali Pendaki Hilang di Gunung Slamet akan Diautopsi di Pemalang
-
9 Fakta Mengerikan di Balik Kerusuhan Iran: Ratusan Tewas, Ribuan Ditangkap, dan Ancaman Militer AS
-
Suzuki Karimun 2015 vs Kia Visto 2003: Pilih yang Lebih Worth It Dibeli?