SuaraJawaTengah.id - Pemain sayap kanan PSIS Semarang, Gali Freitas berhasil menjadi Man Of The Match (MOTM) di laga melawan Barito Putera tadi malam (22/9) di Stadion Jatidiri.
Pemain asal Timor Leste sedari menit pertama cukup merespotkan lini pertahanan klub asal Banjarmasin tersebut.
Bahkan salah satu umpan cantiknya ke Carlos Fortes di dalam kontak penalti nyaris berbuah gol. Andai penjaga gawang tidak sigap menghalau tendang Carlos Fortes.
Bermain full selama 90 menit, Gali Freitas mendapatkan ranting tertinggi 4.5 dan terpilih jadi MOTM di pertandingan yang dimenangkan PSIS Semarang.
Seusai laga, Gali Freitas kemudian mau diteraktir seseorang sebagai bentuk penghargaan atas terpilihnya sebagai MOTM.
Menariknya, Gali Freitas lebih memilih sate ketimbang nasi pecel Lamongan ketika diberi dua pilihan.
"Habis ini mau (nasi pecel) Lamongan atau sate," tanya seseorang dikutip dari akun TikTok @xkalem_mal.
"Sate, sate, sate," jawab Gali Freitas.
Sebelumnya, PSIS Semarang berhasil mengamankan tiga poin usai mengalahkan Barito Putera dengan skor tipis 1-0.
Gol kemenangan PSIS Semarang sendiri dicetak oleh Carlos Fortes setelah memanfaatkan umpan cantik dari Vitinho dari sisi kiri di menit ke-75.
Berkat kemenangan tersebut, PSIS Semarang pun merangsek naik ke posisi empat klasemen sementara dengan raihan 21 poin dari 13 pertandingan yang telah dilakoni.
Kontributor : Ikhsan
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Tragedi Gunung Slamet: Syafiq Ali Ditemukan Tewas Setelah 16 Hari Pencarian Dramatis
-
Sebelum Dipulangkan Syafiq Ali Pendaki Hilang di Gunung Slamet akan Diautopsi di Pemalang
-
9 Fakta Mengerikan di Balik Kerusuhan Iran: Ratusan Tewas, Ribuan Ditangkap, dan Ancaman Militer AS
-
Suzuki Karimun 2015 vs Kia Visto 2003: Pilih yang Lebih Worth It Dibeli?
-
Banjir Lumpuhkan SPBU Kudus, Pertamina Patra Niaga Sigap Alihkan Suplai BBM Demi Layanan Optimal