SuaraJawaTengah.id - Bek kiri Timnas Indonesia Pratama Arhan mengundang atensi semenjak menikahi selebgram Azizah Salsha. Keduanya kembali disorot setelah mantan pacar Pratama Arhan, Marshella Aprilia buka suara.
Marshella Aprilia dan teman-temannya diduga menyindir Pratama Arhan dan Azizah Salsha saat sesi live di TikTok. Potongan videonya ramai dipublikasikan.
Dalam video, teman pria Marshella Aprilia meledek Pratama Arhan tidak kaya hingga menyinggung profesi ayah Azizah Salsha yang merupakan anggota DPR RI.
"'Kayaan Zizah', yang kaya tuh bapaknya tahu nggak," ujar teman Marshella Aprilia, mantan pacar Pratama Arhan dilihat dari TikTok @zize__2, Minggu (2/1/2023).
"Arhan Arhan siapa sih? Arhan yang miskin itu ya,” ucap pria itu dalam video lainnya.
Sementara Marshella Aprilia terlihat tertawa mendengar celetukan teman di sampingnya.
Omongan circle Marshella Aprilia tersebut kontan membuat penggemar Pratama Arhan dan Azizah Salsha geram. Tak sedikit yang memberikan komentar pedas kepada Marshella.
Meski namanya tengah jadi perbincangan, Pratama Arhan nampak cuek dengan hal itu. Pemain klub Jepang, Tokyo Verdy itu justru memamerkan foto bersama sang istri lewat Insta Story.
Ia memamerkan foto siluet dirinya bersama Azizah Salsha. Meski tak memperlihatkan wajah secara jelas, potret tersebut membuat fans baper dan meleyot.
"Sama-sama menemukan pasangan yang tepat," kata hey***.
"Dengan begitu Arhan menyampaikan pesan kepada kita kalo mereka di sana baik-baik saja," sahut sm***.
"Gpp kok paksu begini doang di upload udah bikin jingkar-jingkar," tulis myna**.
Berita Terkait
-
Marshella Aprilia Sebut Pratama Arhan Miskin, Asnawi Mangkualam Beri Balasan Menohok: Dulu Dibiayain, Chuaks!
-
Temannya Dituduh Pansos karena Hina Pratama Arhan saat Live TikTok, Marshella Aprilia Pasang Badan
-
Pratama Arhan Disebut Miskin Oleh Teman Marshella Aprilia, Padahal Gajinya Sampai Setengah Miliar
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Kenapa Snaptik Populer sebagai TikTok Downloader? Ini Alasannya
-
Fakta-Fakta Miris Erfan Soltani: Demonstran Iran yang Divonis Hukuman Mati
-
Suzuki Fronx vs Honda WR-V: Ini 9 Perbandingan Lengkap yang Perlu Dipertimbangkan Sebelum Membeli
-
BRI Peduli Bangun Saluran Air di Desa Depok, Wujudkan Pembangunan Infrastruktur Berkelanjutan
-
7 Tempat Wisata di Purbalingga yang Pas Dikunjungi Saat Libur Panjang Isra Miraj 2026