SuaraJawaTengah.id - Sebuah video viral memperlihatkan seorang penjual siomay yang memiliki wajah seperti salah satu penyanyi di Indonesia.
Terlihat dari video yang diunggah akun @wargalokalinfo penjual siomay tersebut memiliki rambut ikal hitam dan memiliki badan yang berisi.
Sekilas penjual siomay tersebut mirip dengan mantan vokalis Payung Teduh bernama Mohammad Istiqomah Djamad atau yang lebih dikenal dengan Is.
Banyak penjualnya yang menyangka dirinya merupakan penyanyi tersebut, pasalnya senyumannya pun juga hampir mirip dengan pelantun “Untuk Perempuan yang Sedang di Pelukan” ini.
Dalam video tersebut, penjual siomay tersebut tengah berhenti di salah satu pemukiman warga untuk menjajakan dagangannya. Pria tersebut juga terlihat membuka panci yang berisi siomay hangat dengan senyumannya yang ramah.
Pembeli yang menyadari hal tersebut lantas memvideokan penjual siomay tersebut dan mengunggahnya di media sosial Instagram.
Tidak hanya pembeli saja yang menganggap penjual siomay tersebut mirip, namun beberapa warganet juga menyadari kemiripannya.
Tak sedikit yang berkomentar bahwa dagangannya memiliki konsep berbeda seperti halnya dengan lagu-lagu yang ia ciptakan untuk Payung Teduh selama ini.
“Pindah profesi dulu soalnya blm bikin album lagi,” tulis salah satu warganet.
“Ini mah Siomay Teduh namanya,” komentar warganet lainnya di Instagram.
Berita Terkait
-
Sejam Ditegur dengan Surat Terbuka, Penghina Is Pusakata Gercep Bikin Video Minta Maaf
-
Namanya Diubah Netizen Jadi Begini, Is Pusakata Mencak-Mencak: Mau Cari Ribut?
-
Video Tukang Siomay Mirip Is Pusakata Payung Teduh, Sulit Dibedakan dengan yang Asli
-
Profil Is Pusakata, Penyanyi yang Sentil Para Penyanyi Cover
-
Is Pusakata Sindir Para Penyanyi Cover yang Tak Tahu Diri: Semoga Rezeki Kalian Lancar
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Harga Emas Antam Ngegaspol, Naik Tinggi Lagi Hari Ini
-
Rahasia Mudik Lebaran Lancar: Tips Pesan Tiket Bus Sinar Jaya Online Tanpa Ribet!
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
Terkini
-
Curhat Nelayan Cilacap ke Gubernur Ahmad Luthfi: Rebutan Solar hingga Masalah Tambak Udang
-
Pertamina Sabet BUMN Terbaik CSR Jateng: Ungguli Perusahaan Lain dalam Atasi Kemiskinan Ekstrem!
-
Di Tengah Isu Efisiensi, Astra Daihatsu Optimis Capai Target Penjualan di Jateng
-
Semen Gresik Dukung Asta Cita ke-6 Presiden Republik Indonesia Melalui Program FMM
-
BRI Purwodadi Salurkan Bantuan CSR BRI Peduli untuk Anak Yatim di Grobogan