SuaraJawaTengah.id - PSIS Semarang terus mempersiapkan skuad terbaiknya menjelang bergulirnya Liga 1 2024/2025.
Bahkan, klub berjuluk Laskar Mahesa Jenar itu resmi mendatangkan lima pemain asing baru.
Lima di antaranya pemain asing baru yakni Joao Ferrari, Lucas Barreto, Fernandinho, Roger Bonet, Sudi Abdallah.
Sementara pemain asing yang dari tetap bertahan dari musim lalu adalah Gali Freitas dan Boubakary Diarra.
CEO PSIS Semarang, Yoyok Sukawi menyebut persiapan laskar mahesa jenar sudah hamper 100 persen.
"Persiapannya semakin bagus, sudah 95 persen. Pemain asing dari total 8 kita sudah mendapat 7, beberapa hari ke depan tim pelatih akan melakukan evaluasi untuk melengkapi sisa kuota pemain," katanya pada Rabu (10/7/2024).
Namun demikian, Yoyok menyebut untuk awal musim 2024/2025 PSIS Semarang dipastikan tak bisa berkandang di Stadion Jatidiri.
"Untuk kendang, kita sudah tengok jatidiri, sudah bagus sekali, semoga on schedule September atau oktober kita Kembali ke jatidiri," ujarnya.
"Kemudian untuk menunggu, kita akan menggunakan kick off POJ tanpa penonton. Maka itu lebih efisien, tidak perlu bermain di luar kota semarang," ucap bos PSIS Semarang.
Baca Juga: Datangkan Striker Baru, Wildan Ramdhani Resmi Berseragam PSIS Semarang
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Kudus Darurat Longsor! Longsor Terjang 4 Desa, Akses Jalan Putus hingga Mobil Terperosok
-
5 Lapangan Padel Hits di Semarang Raya untuk Olahraga Akhir Pekan
-
Perbandingan Suzuki Ertiga dan Nissan Grand Livina: Duel Low MPV Keluarga 100 Jutaan
-
Fakta-fakta Kisah Tragis Pernikahan Dini di Pati: Remaja Bercerai Setelah 6 Bulan Menikah
-
Miris! Sopir Truk Kawasan Industri Terboyo Keluhkan Iuran Pemeliharaan Tapi Jalannya Banyak Rompal