WAGs Bhayangkara Solo FC Pamer Potret Selfie, Netizen: Kylie Jenner Lokal!

Sarah Ahmad disebut netizen mirip Kylie Jenner.

Rauhanda Riyantama
Kamis, 03 Desember 2020 | 11:45 WIB
WAGs Bhayangkara Solo FC Pamer Potret Selfie, Netizen: Kylie Jenner Lokal!
Nurhidayat bersama Sarah Ahmad Almusaiteer. (Instagram/saraaaahmad)

SuaraJawaTengah.id - WAGs Bhayangkara Solo FC, Sarah Ahmad Almusaiteer, dikenal memiliki paras cantik. Bahkan, potret kekasih Nurhidayat Haji Haris itu sukses bikin netizen gagal fokus.

Dalam sebuah foto yang diunggah di Instagram-nya, Sarah Ahmad memamerkan potret selfie cantik. Selebgram 24 tahun itu terlihat mempesona dengan wajah bleseteran serta dipadukan makeup yang terlihat natural.

Sarah Ahmad kemudian menuliskan komentar bernada tanya kepada netizen. Ia mencoba menarik perhatian dengan bertanya kira-kira mirip dengan siapa.

''Zoom, jujur di foto ini banyak banget dimiripin orang orang, coba mirip siapa emang?'' tanya Sarah Ahmad.

Baca Juga:Kapten Indra Kahfi Antusias dengan Identitas Baru Bhayangkara Solo FC

Sarah Ahmad Almusaiteer saat pamer foto selfie cantik. (Instagram/saraaaahmad)
Sarah Ahmad Almusaiteer saat pamer foto selfie cantik. (Instagram/saraaaahmad)

Tak berselang lama netizen ramai-ramai menjawab pertanyaan tersebut di kolom komentar. Banyak di antara mereka yang menyamakan Sarah Ahmad dengan selebritis Hollywood, Kylie Jenner.

''Kylie Jenner lokal,'' kata salah satu netizen.

''Kylie Jenner but make it arab,'' sahut netizen lainnya.

''Kirain Kylie Jenner,'' kata netizen lainnya.

Sementara itu, popularitas Sarah Ahmad meroket sejak berita gempar bahwa dirinya dikado mobil Mini Cooper oleh Nurhidayat. Kado mewah tersebut diberikan sebagai perayaan jadian keenam bulan mereka.

Baca Juga:Bhayangkara Pindah Markas ke Solo, Begini Komentar PT LIB

Sarah Ahmad pun langsung panen sorotan. Kini WAGs Bhayangkara Solo FC itu memiliki pengikut di Instagram mencapai 110 ribu orang.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Kepribadian: Siapa Karakter Ikonik Natal dalam Dirimu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Mitos vs Fakta Sampah: Cara Cerdas Jadi Pahlawan Kebersihan Lingkungan
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak