Demam EURO 2020! Gus Yaqut Jagokan Timnas Italia, Alasannya karena Ini

Gus Yaqut rupanya juga ikut memberikan dukungan kepada timnas Italia di Euro 2020

Budi Arista Romadhoni
Selasa, 29 Juni 2021 | 12:13 WIB
Demam EURO 2020! Gus Yaqut Jagokan Timnas Italia, Alasannya karena Ini
Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas alias Gus Yaqut [Tangkapan layar Youtube]

"Wah kok sami Gus. Dukung Itali sepenuh hati, Namun NKRI harga mati, kita harap Covid segera berhenti, para Mentri bisa tidur nyenyak kembali," kata akun @budhartono.

Bahkan ada juga salah satu warganet yang meminta kepada Gus Yaqut untuk mengakusisi klub PSIR Rembang.

"Saya dukung Gus @YaqutCQoumas membeli club PSIR Rembang untuk kemajuan sepakbola Indonesia," ujar akun @uudmasud.

Kontributor : Fitroh Nurikhsan

Baca Juga:Spanyol Harusnya Bisa "Bunuh" Kroasia Lebih Cepat

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini