Tambah Kekuatan Muda, PSIS Semarang Daftarkan Gusti Setiawan untuk Liga 1

Gusti Setiawan sudah didaftarkan oleh manajemen PSIS Semarang untuk menghadapi putaran kedua BRI Liga 1 2021/2022

Budi Arista Romadhoni
Kamis, 06 Januari 2022 | 11:37 WIB
Tambah Kekuatan Muda, PSIS Semarang Daftarkan Gusti Setiawan untuk Liga 1
Gusti Setiawan didaftarkan PSIS Semarang untuk putaran kedua BRI Liga 1 2021. [Dok PSIS]

Prestasi :

Juara 1 Kejurnas Sepak Bola 2017
Juara 1 POPNAS Jateng 2017
Juara 2 Asian School Football Game Champions Iran
Juara 3 Elite Pro Academy U19 2018
Juara 2 Elite Pro Academy U20 2019

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini