"Ya harus ada gerakan dari warga setempat. anak mudanya pada kemana emangnya??," ujar akun @****21.
"Tanyakan ke ketua RT nya mas atau inisiatif sendiri ajak pemuda desa buat acara, pak presiden tidak ngurusi lomba panjat pinang," ketus akun @****wo.
"Kalau aku Agustusan sendiri bukan aku nggak mampu bang beli ini itu, aku Mampuh tapi ngak seru kalau sendiri. Merdeka aja gotong royong mas agustusan sendiri," sahut pengunggah video.
Kontributor : Sakti Chiyarul Umam
Baca Juga:KATANYA: Ada Beberapa Bukti Sejarah Kemerdekaan Indonesia di Jakarta #6
- 1
- 2