Fik! Tanpa Penonton, Pertandingan PSIS Semarang Vs Persita Tangerang Digelar di Sleman

Pertandingan antara PSIS Semarang menghadapi Persita Tangerang pada pekan ke-27 BRI Liga 1 2022 akan digelar di Stadion Maguwoharjo, Sleman pada Sabtu (25/2/2023) sore.

Budi Arista Romadhoni
Kamis, 23 Februari 2023 | 17:24 WIB
Fik! Tanpa Penonton, Pertandingan PSIS Semarang Vs Persita Tangerang Digelar di Sleman
Pesepak bola PSIS Semarang Hari Nur (tengah) melakukan selebrasi bersama rekan setimnya seusai menjebol gawang Dewa United dalam pertandingan lanjutan BRI Liga 1 di Stadion Jatidiri, Semarang, Jawa Tengah, Senin (13/2/2023). PSIS Semarang mengalahkan Dewa United dengan skor 3-2. ANTARA FOTO/Aji Styawan/rwa.

SuaraJawaTengah.id - Pertandingan antara PSIS Semarang menghadapi Persita Tangerang pada pekan ke-27 BRI Liga 1 2022 akan digelar di Stadion Maguwoharjo, Sleman pada Sabtu (25/2/2023) sore.

Laga tersebut digelar tanpa penonton seperti pertandingan-pertandingan lainnya di wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta.

"Pertandingan PSIS menghadapi Persita akan digelar pada Sabtu 25 Februari pukul 15.00 di Stadion Maguwoharjo dan digelar tanpa penonton," ujar ketua panpel PSIS Danur Rispriyanto dikutip dari situs resmi pada Kamis (23/2/2023).

Dengan kondisi tersebut, Danur juga menghimbau kepada seluruh pendukung PSIS untuk mentaati aturan tersebut dengan tidak datang ke Sleman dan menyaksikan PSIS berlaga dari rumah (Kota Semarang).

Baca Juga:Link Nonton Super Big Match Persib Bandung vs Arema FC

"Sekali lagi kami menghimbau kepada seluruh pendukung PSIS untuk mentaati, menghormati keputusan yang ada dengan tidak datang ke Sleman. Dukung dan doakan PSIS dari rumah demi kelancaran pertandingan tersebut," pungkas Danur.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Kepribadian: Siapa Karakter Ikonik Natal dalam Dirimu?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak