Catat! Lokasi Nobar Timnas Indonesia U-23 Vs Korea Selatan di Berbagai Daerah Jawa Tengah

Sejumlah daerah di Jawa Tengah secara inisiatif mengadakan acara nonton bareng (nobar) pertandingan Timnas Indonesia U-23 melawan Korea Selatan

Budi Arista Romadhoni
Kamis, 25 April 2024 | 14:19 WIB
Catat! Lokasi Nobar Timnas Indonesia U-23 Vs Korea Selatan di Berbagai Daerah Jawa Tengah
Ilustrasi nobar piala dunia. [Istimewa]

Kabupaten Sragen turut mengadakan nobar gratis. Dikutip dari akun instagram @kominfo.sragen, acara nobar Timnas Indonesia vs Korea Selatan digelar di Halaman Pemda Sragen mulai pukul 21.00 WIB.

Selain nobar, terdapat acara-acara lain mulai dari games berhadiah hingga musik akustik. Bahkan pengunjung yang beruntung bisa mendapatkan satu sepeda onthel.

3. Cilacap

Pemkab Cilacap juga nggak ketinggalan untuk mengadakan nobar gratis. Dilansir akun instagram @pemkab_cilacap, acara nobar tersebut bakal diselenggarakan di Halaman Pendopo Wijayakusuma. Bagi masyarakat yang ingin menonton, bisa datang lebih awal mulai pukul 23.00 WIB.

Baca Juga:Jadi Tim yang Tak Diunggulkan, Mampukah Timnas Indonesia Memberikan Perlawanan ke Irak di Piala Asia?

4. Pemalang

Acara nobar Timnas Indonesia U-23 vs Korea Selatan hadir pula di Kabupaten Pemalang. Dikutip akun instagram Bupati Pemalang @manshurhidayat.id, acara nobar nanti diselenggarakan di Alun-alun Pemalang dengan memanfaatkan videotron berukuran 4 x 6 meter.

5. Purwokerto

Berdasarkan unggahan akun instagram infopurwokerto, Purwokerto turut mengadakan nobar Timnas Indonesia U-23 vs Korea Selatan di Alun-alun Purwokerto.

Kontributor : Ikhsan

Baca Juga:Soal Nama Pemain Timnas Indonesia yang Dicoret, Yoyok Sukawi: Yang Tampil di Piala Asia Harus Kita Dukung

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak