Gubernur Jateng Pastikan Pelayanan Publik dan Kesehatan di Desa Berjalan Baik

Gubernur Jateng tinjau pelayanan publik & kesehatan di Karanganyar (10/3/25). Fokus pada program Speling, pembuatan KTP/KIA, bantuan modal usaha, KJS & logistik CPPD.

Budi Arista Romadhoni
Senin, 10 Maret 2025 | 13:54 WIB
Gubernur Jateng Pastikan Pelayanan Publik dan Kesehatan di Desa Berjalan Baik
Gubernur Jawa Tengah, Ahmad Luthfi saat mengunjungi Desa Bulurejo, Kecamatan Gondangrejo dan Desa Alastuwo, Kecamatan Kebakramat, Kabupaten Karanganyar pada Senin (10/3/2025). [Dok Humas]

Luthfi mengatakan, ingin mendekatkan pelayanan publik di tengah-tengah masyarakat. Sehingga bisa lebih mempermudah warga. 

“Semuanya pelayanan (publik maupun kesehatan) kita dekatkan, basisnya di desa,” kata Luthfi. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini