Sejarah Tercipta! Santri Jago Ngaji Tantang Timnas U-17, Bukan Sekadar Main Bola

Santri DAFA vs Timnas U-17 uji coba di Yogya. Laga bersejarah ini bukti santri bisa bersaing & syiar Islam lewat sepak bola sehat.

Budi Arista Romadhoni
Sabtu, 29 November 2025 | 23:26 WIB
Sejarah Tercipta! Santri Jago Ngaji Tantang Timnas U-17, Bukan Sekadar Main Bola
Timnas U-17 melawan para santri DAFA. [Dok Istimewa]
Baca 10 detik
  • Laga uji coba bersejarah mempertemukan DAFA santri Darul Amanah melawan Timnas Garuda U-17 di Yogyakarta, Sabtu (29/11/2025).
  • Pertandingan ini bertujuan mematahkan stigma bahwa santri hanya fokus agama dan membuktikan kemampuan bersaing di level nasional.
  • DAFA U-17, yang pernah menjuarai Turnamen Bali 7s, dipersiapkan untuk membentuk santri bermental juara dan berbadan sehat.

"Kami ingin pemain sepak bola kita di masa depan adalah para alim, hafidz qur'an, ahli fiqih dan juga menjadi pemimpin di masyarakat," ungkap Kiai Fatwa, menyiratkan sebuah visi besar untuk masa depan sepak bola Indonesia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak