SuaraJawaTengah.id - Selama H+4 lebaran atau pada Minggu (9/6/2019), arus balik kendaraan yang keluar dari Jawa Tengah via jalur selatan Jawa terpantau meningkat drastis.
Traffic Count Kendaraan Bermotor Arus Mudik-Balik Operasi Ketupat Candi 2019 Sub Pos Mergo (batas Jateng-Jabar) dari Polres Cilacap mencatat, selama H+4 lebaran terdapat 43.598 kendaraan yang keluar dari Jateng menuju ke Jabar. Jumlah kendaraan itu melintas sejak pukul 00.00 sampai 23.59 WIB.
Kasubpos Mergo Ipda Wasro merinci, kendaraan arus balik didominasi roda dua, yakni sebanyak 24.896 unit. Sedangkan sisanya merupakan kendaraan roda empat.
“Untuk kendaraan yang keluar dari Jateng ke Jabar (di jalur selatan Jawa) sepanjang H+4 Lebaran sebanyak 43.598 unit,” kata Ipda Wasro.
Jumlah tersebut meningkat, jika dibandingkan dengan dua hari terakhir. Pada Sabtu (8/6/2019), arus balik kendaraan sebanyak 19.695 unit.
Sedangkan pada Jumat (7/6/2019) terdapat 23.285 unit kendaraan. Sama dengan Minggu, kendaraan roda hari itu juga mendominasi.
Sepanjang pengamatan pihaknya, lalu lintas kendaraan arus balik mudik lebaran terpantau ramai lancar, sekalipun jumlahnya meningkat.
“Untuk lalin ramai lancar. Laka lantasnya juga nihil,” kata dia.
Kontributor : Teguh Lumbiria
Baca Juga: Arus Balik Lebaran, Tol Cipali hingga Tol Jakarta-Cikampek Macet Parah
Berita Terkait
-
Sempat Macet Parah, Lalin Tol Cipali hingga Cikampek-Jakarta Mulai Mencair
-
Skema Sekat Lalin Diberlakukan Jika Ada Penumpukan Arus Balik ke Jakarta
-
Tinggal Sehari, TransJakarta Pulogebang - Pulogadung Masih Gratis 24 Jam!
-
Bongkar Muat di Merak-Bakauheni Harus 45 Menit, Isi Nggak Isi Berangkat
-
Diklaim Bebas Lubang, Jalur Selatan Jawa Siap Dilintasi Pemudik
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Jawa Tengah Garap Potensi Desa: Kunci Pembangunan Nasional dan Indonesia Emas
-
Syafiq Ali Pendaki Hilang di Gunung Slamet Ditemukan Tewas, akan Dimakamkan Disebelah Pusara Nenek
-
Menguak Warisan Kekayaan Mohammad Reza Pahlavi: Dari Minyak hingga Kerajaan Bisnis Global
-
10 Fakta Gunung Slamet yang Mengerikan, Penyebab Pendaki Syafiq Ridhan Ali Razan Hilang Misterius
-
Fakta-fakta Mengejutkan Reza Pahlavi, Sosok yang Ingin Gulingkan Rezim Iran