SuaraJawaTengah.id - Alat pengukur cuaca otomatis atau Automatic Weather Station/AWS dipasang Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) di Kompleks Candi Arjuna, Dataran Tinggi Dieng, Jawa Tengah.
Dilansir dari Antara, pemasangan perangkat AWS di kompleks Candi Arjuna Dieng dilakukan untuk memantau informasi cuaca yang berdasar hasil analisis parameter terukur secara cepat, tepat dan akurat.
"BMKG menilai lokasi tersebut sangat strategis mengingat kawasan tersebut merupakan daerah pertanian sekaligus destinasi wisata Jawa Tengah," kata Kepala Stasiun Geofisika Banjarnegara Setyoajie Prayoedhie di Banjarnegara, Kamis (4/7/2019).
Setyoajie mengemukakan perangkat pengukur cuaca otomatis itu akan memberikan informasi mengenai curah hujan, arah dan kecepatan angin, temperatur udara, kelembaban udara, tekanan udara, serta radiasi matahari di Dieng.
Harapannya, penyediaan informasi mengenai cuaca tersebut bisa mendukung kegiatan pertanian dan pariwisata di wilayah Dieng.
"Kami berharap pemasangan alat ini akan membawa dampak positif bagi masyarakat sekitar, termasuk untuk bidang pertanian, pariwisata, dan lain sebagainya," katanya.(Antara)
Berita Terkait
-
Anomali Cuaca, Suhu Udara Dieng Pada Rabu Dini Hari Sudah 10 Derajat
-
Ini Cara Petani Kentang Dieng Siasati Embun Upas yang Mematikan Tanaman
-
Petani Kentang Dieng Waspadai Embun Upas yang Sebabkan Tanaman Mati
-
Dianggap Fenomena Biasa, Ini Penjelasan BMKG soal Heboh Embun Es di Dieng
-
Fenomena Embun Es di Dieng, Mengundang Minat Wisatawan untuk Datang
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
10 Fakta Gunung Slamet yang Mengerikan, Penyebab Pendaki Syafiq Ridhan Ali Razan Hilang Misterius
-
Fakta-fakta Mengejutkan Reza Pahlavi, Sosok yang Ingin Gulingkan Rezim Iran
-
10 Mobil LCGC Terbaik dengan Harga 100 Jutaan yang Wajib Anda Miliki!
-
7 Langkah Cepat Pemprov Jateng Atasi Bencana di Jepara, Kudus, dan Pati
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang