SuaraJawaTengah.id - Seorang pasien di RSUD Moewardi Solo yang berstatus positif terinfeksi Virus Corona dikabarkan meninggal, setelah sebelumnya dikabarkan membaik.
Pasien yang diketahui beralamat di Mojosongo tersebut tutup usia pada Selasa (24/3/2020) sore.
Kabar tersebut dikonfirmasi Kepala Dinas Kesehatan Kota (DKK) Solo Siti Wahyuningsih. Dalam keterangannya, Siti mengatakan warga tersebut merupakan pasien kedua yang dirawat di RSUD Moewardi.
Pasien tersebut menyusul rekan sekamarnya, pasien pertama yang meninggal pada Rabu (13/3/2020).
“Ya (betul yang meninggal adalah pasien kedua),” kata Wahyuningsih melalui layanan perpesanan WhatsApp kepada Solopos.com-jaringan Suara.com pada Rabu (25/3/2020) pagi.
Dengan demikian, jumlah pasien terkonfirmasi positif Corona yang meninggal di RSUD Moewardi Solo kini menjadi tiga orang.
Dengan meninggalnya pasien tersebut, RSUD Moewardi kini masih merawat tiga pasien positif Virus Corona lain, salah satu di antaranya merupakan keluarga dari pasien kedua.
Keluarga pasien kedua tersebut diketahui juga sempat berkontak dengan warga sekitar sehingga belasan warga di kampungnya harus menjalani karantina mandiri di rumah masing-masing dengan suplai makanan harian dari Dinas Sosial (Dinsos) Solo.
Baca Juga: Pasien Positif Virus Corona Meninggal di RS Eka Hospital BSD, Serpong
Berita Terkait
-
Pasien Positif Virus Corona Meninggal di RS Eka Hospital BSD, Serpong
-
Punya Riwayat Pulang Umrah, PDP Corona Meninggal di RS Grestelina Makassar
-
Baru Pulang Umrah, Warga Makassar PDP Corona Meninggal Dunia
-
Pasien Berstatus PDP Corona Meninggal di Medan, Pernah Pergi ke Israel
-
Diduga Suspect Corona Meninggal di Jagakarsa, Warga Diminta Jaga Jarak
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Bukan LCGC! Ini 3 MPV Bekas Rp80 Jutaan Paling Nyaman dan Irit BBM, Dijamin Senyap di Tol
-
Usai OTT Bupati Sudewo, Pelayanan Publik di Kabupaten Pati Dipastikan Kondusif
-
Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 Halaman 132: Panduan Belajar Efektif
-
Peringati HUT Ke-12, Semen Gresik Gelar SG Fun Run & Fun Walk di Area Greenbelt Pabrik Rembang
-
5 Fakta Dugaan Jual Beli Jabatan Perangkat Desa di Pati yang Menjerat Bupati Sudewo