SuaraJawaTengah.id - Kepala Pengadilan Agama Kelas 1A Semarang Anis Fuadz memperkirakan perkara perceraian bakal meningkat selama pandemi Corona. Pernyataan tersebut disampaikan mengingat wabah Corona memengaruhi semua sektor kehidupan,
"Tentu masalah ekonomi yang kami khawatirkan menjadi pemicunya. Tapi ini masih prediksi saja," ujarnya seperti dilansir Ayosemarang.com-jaringan Suara.com pada Sabtu (25/4/2020).
Anis menyebutkan, perkara perceraian yang ditanganinya di tahun sebelumnya mencapai 3.000-an. Namun jika dampak ekonomi akibat Corona sangat dirasa, tak menutup kemungkinan angka kasus perceraian bisa melebihi dari tahun lalu.
"Bisa saja lebih dari tahun sebelumnya. Tapi untuk saat ini kita bisa batasi perkara yang masuk, karena kita gunakan sistem daring. Tapi kalau sudah dibuka kembali, kita nggak tahu. Semoga saja tidak membludak," katanya.
Sementara itu, Pengadilan Agama Kelas 1A Semarang mencatat dari awal tahun hingga bulan April 2020, sudah ada 1.000-an perkara perceraian yang ditangani.
Sebelumnya, Pengadilan Agama Kelas 1A Semarang mencatat ada 90 pengajuan dispensasi pernikahan. Hal tersebut menjadi perhatiannya usai RUU Perkawinan di sahkan. Tekait ketentuan batas nikah laki-laki dan perempuan menjadi 19 tahun. Dengan demikian, siapapun yang masih dibawah 19 tahun dikategorikan masih anak-anak.
"Adapun dispensasi pernikahan yang sudah masuk ke kami dari Januari sampai saat ini tercatat mencapai 90 dispensasi. Sedangkan di tahun lalu cuman 200an pengajuan saja," katanya.
Berita Terkait
-
Geger! Wanita Kejang-kejang di PN Jaktim Tenyata Lagi Gugat Cerai Suami
-
Wabah Virus Corona Covid-19 Bikin Angka Cerai di China Naik, Kok Bisa?
-
Tren Cerai karena Suami Pindah Agama Meningkat Tajam di PA Kota Semarang
-
1.219 Wanita Gugat Cerai Suami, Kebanyakan Tepergok Selingkuh Lewat Chat
-
Tiap Hari, Puluhan Orang Antre Sidang Cerai di Pengadian Agama Bandung
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Bukan LCGC! Ini 3 MPV Bekas Rp80 Jutaan Paling Nyaman dan Irit BBM, Dijamin Senyap di Tol
-
Usai OTT Bupati Sudewo, Pelayanan Publik di Kabupaten Pati Dipastikan Kondusif
-
Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 Halaman 132: Panduan Belajar Efektif
-
Peringati HUT Ke-12, Semen Gresik Gelar SG Fun Run & Fun Walk di Area Greenbelt Pabrik Rembang
-
5 Fakta Dugaan Jual Beli Jabatan Perangkat Desa di Pati yang Menjerat Bupati Sudewo