Sebab mereka sempat rapat paripurna bareng dengan Wakil Wali Kota Solo Achmad Purnomo yang terkonfirmasi positif virus corona.
Presiden Joko Widodo dan anaknya, Gibran Rakabuming Raka pun jalani tes corona. Tapi belum keluar hasilnya.
Gedung DPRD Solo langsung disemprot disinfektan. Orang nomor dua di Pemkot Solo itu pada Rabu (22/7/2020) lalu mengikuti rapat paripurna DPRD.
Ketua DPRD Solo, Budi Prasetyo menjelaskan sekitar 18 legislator akan menjalani swab test pada Sabtu (25/7/2020) pagi. Peseta swab test termasuk Wali Kota Solo FX Hadi Rudyatmo, Sekretaris DPRD Solo Puguh Priyadi, dan satu orang staf Sekretariat DPRD.
Baca Juga: Wakilnya Corona, Wali Kota Solo FX Hadi Rudyatmo Tes Swab
Mereka akan menjalai swab test karena sempat kontak dengan Wawali saat rapat paripurna DPRD pada Rabu lalu.
“Total 21 orang akan test swab besok (Sabtu). Terdiri atas 18 anggota DPRD termasuk saya, Pak Wali, dan dua orang dari Sekretariat DPRD,” kata dia.
Selain Budi, anggota DPRD Solo yang akan mengikuti swab test menyusul informasi Wakil Wali Kota Solo positif Covid-19 pada Sabtu yakni Teguh Prakosa. Teguh ikut berbincang dengan Wawali saat menunggu dimulainya rapat paripurna, Rabu.
Ada enam orang yang berbincang santai saat itu.
“Pak Wali Kota juga ikut duduk-duduk dan berbincang dengan kami dan Pak Wawali sebelum paripurna. Jadi akan ikut swab test. Sebanyak 21 orang yang akan menjalani swab test ini hasil tracing dari video rekaman saat paripurna,” sambung dia.
Baca Juga: Gibran Melawan Tuduhan Dinasti Politik Solo: di Mana Dinasti Politiknya?
Teguh Prakosa diminta tanggapan Solopos.com mengakui ikut berbincang dengan Achmad Purnomo pada Rabu. Selain dirinya, ada juga beberapa legislator DPRD Solo saat itu yakni Sugeng Riyanto, Honda Hendarto, dan Achmad Sapari.
Berita Terkait
-
Baru Sambangi Kediaman Megawati, FX Rudy Masuk Melalui Ruang Pengamanan
-
Ganjar Pranowo Singgung Teman Seperjuangan Tak Balik Kanan
-
Kaesang Saingan Berat dengan Putra FX Hadi Rudyatmo, Ini Nama-Nama yang Masuk Bursa Pilkada Solo
-
Ini Instruksi PDIP yang Bikin Puan Maharani Terancam Tak ke Senayan Meski Menang Pileg 2024
-
Singgung Partai Koalisi Soal Hasil Pilpres 2024, Politisi PDIP: Yang Bekerja Hanya Kami!
Tag
Terpopuler
- PIK Tutup Jalan Akses Warga Sejak 2015, Menteri Nusron: Tanya Maruarar Sirait
- Honda PCX Jadi Korban Curanmor, Sistem Keyless Dipertanyakan
- Lolly Banjir Air Mata Penuh Haru saat Bertemu Adik-adiknya Lagi: Setiap Tahun Saya Tidak Pernah Tahu...
- Ketajaman Jairo Beerens: Bisa Geser Posisi Romeny, Struick hingga Jens Raven
- Tangis Indro Warkop Pecah Dengar Ucapan Anak Bungsu Dono Soal HKI: Ayah Kirim Uang Sekolah Walau Sudah Tiada!
Pilihan
-
Akhiri Piala Asia U-20 2025: Prestasi Timnas Indonesia U-20 Anjlok Dibanding Era STY
-
Bak Bumi dan Langit! Indra Sjafri Redup, Dua Orang Indonesia Ini Bersinar di Piala Asia U-20 2025
-
Megawati Hangestri Cetak 12 Poin, AI Peppers Tekuk Red Sparks 3-0
-
Pekerjaan Terakhir Brian Yuliarto, Mendikti Saintek Baru dengan Kekayaan Rp18 M
-
Sanken Tutup Pabrik di RI Juni 2025
Terkini
-
Tenang! Pasokan LPG 3 Kg di Pantura Jawa Tengah Stabil, Warga Tak Perlu Khawatir Jelang Lebaran
-
Dari Hobi Coklat Jadi Omzet Jutaan: Simak Kisah Inspiratif Cokelat Ndalem
-
Hujan Ringan Diprakirakan Guyur Semarang, Warga Diminta Waspada Cuaca Ekstrem
-
Daftar Kekayaan Ahmad Luthfi, Gubernur Jawa Tengah Terpilih Periode 2025-2030
-
Jelang Pelantikan Gubernur, Ahmad Luthfi: Tidur Cukup dan Pikiran Bahagia