SuaraJawaTengah.id - JKT48 menyatakan mengalami kesulitan ekonomi. Hal itu diungkapkan oleh General Manager Teater JKT48, Melody.
Melody menyatakan, JKT48 sudah mengalami kesulitan finansial sejak awal pandemi virus corona atau COVID-19 merebak di Indonesia.
Manajemen JKT48 akan mengambil sikap dengan mengurangi jumlah member dan karyawan.
Mantan member JKT48, Cleopatra Djapri turut menanggapi soal rencana pengurangan karyawan dan member JKT48. Dia sangat menyayangkan keputusan tersebut.
Baca Juga: Pandemi Covid-19 JKT48 Merugi, Member dan Karyawan Terancam PHK
"Ya menyayangkan pasti ya. Cuma memang kayaknya mereka lagi ada masalah, cuma aku nggak tau apa masalahnya," ujar Cleopatra Djapri i awak media melalui sambungan telepon, Rabu (11/11/2020).
Perempuan yang akrab disapa Cleo ini menyarankan alangkah baiknya jika pihak manajemen JKT48, hanya mengurangi staf saja, tidak perlu sampai member lainnya.
"Kalau ngurangin member riskan loh menurut aku," ungkapnya.
Cleopatra Djapri menyebut para member merupakan kunci utama JKT48 bisa tetap bertahan.
"Sedangkan one day mereka akan cari uang lagi lewat pementasan. Sebelum COVID-19 mereka sudah tampil dan kerja, kok sekarang dikurangin? Riskan banget," jelasnya.
Baca Juga: Kesulitan Finansial, JKT48 Kurangi Member & Karyawan?
Terlepas dari itu, dia tetap mendukung penuh apapun keputusan manajemen.
Berita Terkait
-
Kembali Digeruduk Massa Tolak UU TNI, Fans JKT48 Ikut Kepung Gedung DPR
-
Swara Prambanan 2025 Bakal Hadir Akhir Tahun, Penjualan 'Blind Ticket' Dimulai Rp50 Ribu Saja!
-
Kolaborasi Free Fire dan JKT48: Hadirkan Kode Redeem Spesial 'JEKATEFUTSAL'
-
Cara Dapat Voice Pack Melody eks JKT48 di Game Honor of Kings, Gratis!
-
Profil Flora Shafiq, Resmi Mengundurkan Diri dari JKT48
Terpopuler
- Pemilik Chery J6 Keluhkan Kualitas Mobil Baru dari China
- Profil dan Aset Murdaya Poo, Pemilik Pondok Indah Mall dengan Kekayaan Triliunan
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
Pilihan
-
Solusi Pinjaman Tanpa BI Checking, Ini 12 Pinjaman Online dan Bank Rekomendasi
-
Solusi Aktivasi Fitur MFA ASN Digital BKN, ASN dan PPPK Merapat!
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB, Terbaik untuk April 2025
-
Gelombang Kejutan di Industri EV: Raja Motor Listrik Tersandung Skandal Tak Terduga
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi Lagi Rp34.000 Jadi Rp1.846.000/Gram
Terkini
-
Pertamina Tindak Tegas Kasus BBM Tercampur Air: Dua Awak Mobil Tangki Dipecat, SPBU Trucuk Dibekukan
-
THR Lebaran 2025 Jadi Mimpi Buruk: Ratusan Pekerja Jateng Gigit Jari, Sritex Terseret!
-
10 April 2025, Saatnya Pemegang Saham Dapat Dividen Rp31,4 Triliun dari BBRI
-
Mudik Lebaran 2025: Pertamax Jadi Andalan Pemudik, Konsumsi Naik 77 Persen
-
Jawa Tengah Ketiban Durian Runtuh! Gubernur Luthfi Gandeng DPR RI untuk Kucuran Dana Pusat