SuaraJawaTengah.id - Pemilihan kepala daerah (Pilkada) di Jawa Tengah diikuti oleh 41 pasang calon di 21 Kabupaten dan Kota. Dari jumlah itu enam pasangan calon akan melawan kotak kosong.
Pemungutan suara sudah dilakukan pada Rabu (9/12/2020) kemarin. Hasilnya sudah mulai kelihatan.
Berdasarkan dari hasil rekap formulir C1 yang ditampilkan laman resmi KPU atau Sirekap pada Kamis (10/12/2020), enam daerah yang melawan kotak kosong di Jawa Tengah berhasil meraup suara.
Calon Bupati Boyolali Mohammad Said Hidayat-Wahyu Irawan meraup suara terbanyak yakni 95.4 %. Kemudian untuk pilkada yang ada lawannya yang mendapat suara terbanyak adalah Gibran Rakabuming Raka-Teguh Prakosa, yakni 86.4% suara.
Baca Juga: Saling Klaim Menang di Pilkada Gresik, KPU Didesak Percepat Input Data
Berikut Daftar pasangan calon kepala daerah sesuai nomor urut dan jumlah suara yang diraih versi Real Count Sirekap KPU:
Kabupaten Pekalongan
1. Asip Kholbihi-Sumarwati 43.2%
2. Fadia Arafiq-Riswadi 56.8%
Kabupaten Klaten
Baca Juga: Pilkada 2020: Sebanyak 1.172 TPS Dijaga Petugas KPPS Positif Corona
1. Sri Mulyani-Yoga Hardaya 50.5 %
2. One Krisnata-Muhammad Fajri 32.0 %
3. Arif Budiyono-Harjanta 17.5 %
Kabupaten Pemalang
1. M. Agus Sukoco-Eko Priyono 35.4%
2. Mukti Agung Wibowo-Mansur Hidayat 44.6%
3. Iskandar Ali Syahbana-Akhmad Aguswardana 20.0%
Kabupaten Blora
1. Dwi Astutiningsih-Riza Yuda Prasetia 2.8%
2. Arief Rohman-Tri Yuli Setyowati 60.4%
3. Umi Kulsum-Agus Sugiyanto 36.8%
Kabupaten Rembang
1. Harno-Bayu Andriyanto 49.0%
2. Abdul Hafidz-Mochamad Hanies Cholil Barro' 51.0%
Kabupaten Purworejo
1. Agustinus Susanto-Kelik Rahman Kabuli Jarwinto 28.4 %
2. Kuswanto-Kusnomo 34.0 %
3. Agus Bastian-Yuli Hastuti 37.6 %
Kabupaten Wonogiri
1. Hartanto-Joko Purnomo 16.4%
2. Joko Sutopo-Setyo Sukarno 83.6%
Kota Surakarta
1. Gibran Rakabuming Raka-Teguh Prakosa 86.4%
2. Bagyo Wahyono-Suparjo Fransiskus Xaverius 13.6%
Kabupaten Kendal
1. Dico M Ganinduto-Windu Suko Basuki 49.4%
2. Ali Nurudin-Yekti Handayani 37.5%
3. Tino Indra Wardono-Mukh Mustamsikin 13.1%
Kota Magelang
1. Muchamad Nur Aziz-M Mansyur 60.7%
2. Aji Setiawan-Windarti Agustina 39.3%
Kota Pekalongan
1. Achmad Afzan Arslan Djunaid-Salahudin 56.9%
2. Balgis Diab-Moch Machrus 43.1%
Kabupaten Demak
1. Eisti'Anah-Ali Makhsun 60.2%
2. Mugiyono-Muhammad Badruddin 39.8%
Kabupaten Semarang
1. Bintang Narsasi-Gunawan Wibisono 30.6%
2. Ngesti Nugraha-Basari 69.4%
Kabupaten Purbalingga
1. Muhammad Sulhan-Zaini Makarim Supriyatno 45.8 %
2. Dyah Hayuning Pratiwi-Sudono 54.2 %
Kabupaten Sukoharjo
1. Etik Suryani-Agus Santosa 52.4%
2. Joko Santosa-Wiwaha Aji Santosa 47.6%
Paslon yang akan melawan kotak Kosong
Kabupaten Wonosobo
- Kolom Kiri kosong 36.9 %
- Kolom Kanan: Afif Nurhidayat-Muhammad Albar 63.1 %
Kabupaten Grobogan
- Kolom Kiri kosong 13.5%
- Kolom Kanan: Sri Sumarni-Bambang Pujiyanto 86.5%
Kabupaten Sragen
- Kolom Kiri kosong 18.8%
- Kolom Kanan: Kusdinar Untung Yuni Sukowati-Suroto 81.2%
Kabupaten Kebumen
- Kolom Kiri kosong 38.8 %
- Kolom Kanan: Arif Sugiyanto-Ristawati Purwaningsih 61.2 %
Kota Semarang
- Kolom Kiri: Hendrar Prihadi-Hevearita Gunaryanti Rahayu 91.4%
- Kolom Kanan kosong 8.6%
Kabupaten Boyolali
- Kolom Kiri: Mohammad Said Hidayat-Wahyu Irawan 95.4 %
- Kolom Kanan kosong 4.6 %
Berita Terkait
-
Pangkas Ketimpangan Pembangunan, Ahmad Luthfi Upayakan Tarik Investor ke Jateng Bagian Selatan
-
Mendagri Tito Tolak Usulan Fraksi Gerindra Minta PSU Pilkada Pakai Dana Pendidikan: Kami Gak Korbankan yang Wajib
-
Minta KPU-Bawaslu Seefisien Mungkin Ajukan Anggaran PSU Pilkada, Hitung-hitungan Kemendagri Tak Sampai Rp 1 T
-
Alasan Efisiensi, KPU Tiadakan Kampanye Akbar di PSU Pilkada 2024
-
Jelang PSU, Kekalahan Andika di Pilkada Serang Disebut karena Warga Tolak Dinasti Politik
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
-
Pemain Persib dan PSM Dipanggil Klub Spanyol Osasuna, Bek Persija Absen!
Terkini
-
Berkat Program Speling, Banyak Penyakit Terdeteksi Secara Dini
-
BRI Peduli Bagikan 1.500 Paket Sembako untuk Warga Jatingaleh
-
Curhat Nelayan Cilacap ke Gubernur Ahmad Luthfi: Rebutan Solar hingga Masalah Tambak Udang
-
Pertamina Sabet BUMN Terbaik CSR Jateng: Ungguli Perusahaan Lain dalam Atasi Kemiskinan Ekstrem!
-
Di Tengah Isu Efisiensi, Astra Daihatsu Optimis Capai Target Penjualan di Jateng