SuaraJawaTengah.id - Antisipasi penyebaran Covid-19 kita diwajibkan menerapkan protokol kesehatan, termasuk memakai masker dan rajin mencuci tangan. Namun apa jadinya ya jika seekor anjing pakai masker seperti manusia.
Namun demikian, di media sosial seekor anjing sangat patuh menerepakan protokol kesehatan covid-19. Anjing tersebut mengenakan masker menutupi mulut dan hidungnya selayaknya manusia.
Video itu diunggah di akun Instagram @fakta_indo. Dalam video itu sang anjing patuh mau mengenakana masker.
"Anjing aja bisa taat pake helm dan pake masker guys, masa kita engga," tulis @fakta_indo.
Baca Juga: Bapak Kelewat Semangat Dapat Masker dari Polisi, Cara Pakainya Bikin Salfok
Dalam video tersebut nampak sejumlah petugas mengamati anjing yang mengenakan masker itu. Dalam narasi video disebutkan, "malu sekali jika seorang manusia tidak memakai masker dan tidak memakai helm, ini adalah salah satu contoh yang baiku ntuk memakai masker dan helm."
Peristiwa itu pun memancing warganet untuk memberikan komentar. Banyak yang pro dan ada yang tidak menudukung
"Bkan taat, tapi dipksa, demi whiskas," tulis tikus_kechil
"Lagi razia aja pake masker, dibelakang kamera ngerokok sambil ngopi ketawa 2 ngk inget kalau maskernya lepas maaf aje niye kagak masuk penjarakan ane komen gini," tulis @muhamamad_agung_riski
"Terus apa beda nya dengan kita,kalau kita memakai helm sama masker juga?," tulis @zaynexgt
Baca Juga: Viral Video Anjing Pakai Masker dan Helm, Aril Kebanjiran Order
"Wow wow setidaknya masih pake celana," tulis @sagharmatha
Berita Terkait
-
Rekomendasi Penitipan Anjing Dan Kucing Selama Mudik di Surabaya
-
Tragis! Jasad Wanita Dimakan Anjing Peliharaannya Setelah Bunuh Diri
-
Tanpa ke Salon! Coba Masker Rambut dari Bahan Pemanis untuk Kilau Maksimal
-
Bye-Bye Jerawat! 4 Langkah Mudah Pakai Clay Mask untuk Kulit Mulus
-
Cleofest dan Roccomunity: Ruang Interaksi Seru bagi Pecinta Kucing dan Anjing
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
Terkini
-
Jurnalis Dipukul dan Diancam Ajudan Kapolri: Kebebasan Pers Terancam di Semarang
-
Arus Balik Lebaran 2025: Baru 50 Persen Pemudik Kembali
-
Situasi Lebaran di Jateng Berjalan Normal, One Way Nasional Mulai Diberlakukan
-
Ini 7 Amalan Bulan Syawal yang Dianjurkan untuk Dilakukan
-
Jadwal dan Keutamaan Puasa Syawal 2025: Sampai Kapan Kita Bisa Berpuasa?