SuaraJawaTengah.id - Budayawan asal Semarang Supriyanto GS atau lebih dikenal dengan nama Prie GS dikabarkan meninggal dunia.
Belum ada keterangan resmi dari pihak keluarga ataupun di kerabat terdekatnya. Namun dari WhatsApp grup wartawan di Semarang, disebutkan Budayawan Pri GS meninggal karena serangan jantung.
"Sowan ing ngarsaning Gusti, saudara kita yg baik Supriyanto alias Mas Prie GS, kala wau tabuh 06.37
amargi gerah jantung."
Di Instagram sang budayawan juga banjir ucapan dari para sahabat-sahabatnya. Mereka mengucapkan duka cita kepada para keluarga.
"Innalilahi wainna ilaihi rojiun. Sugeng tindak pakde Prie Trimakasih atas kebaikan2 dan petuahnya. Alfatihah," tulis @d.meiiga
"Inna lillahi wainna ilaihi raji'un, semoga khusnul khatimah," tulis @krisairlangga
"Inna lillahi wainna ilaihi raajiuun. Nderek belosungkowo konduripun pakde Prie GS dumateng Allah Ta'ala. Mugi² anggenipun sowan Allah Ta'ala disepunten sedoyo khilaf lepatipun, ditampi sedoyo amal sholihipun soho mugi² pikantuk rahmat welas asihipun Allah Ta'ala dipun jembaraken kuburipun pikantuk papan panggenan ingkang sae. Allohummaghfirlahu warhamhu wa'afihi wafu'anhu,"tulis@haris.hadiwijaya
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Deretan Kontroversi Kebijakan Bupati Pati Sudewo Sebelum Berakhir di Tangan KPK
-
OTT KPK di Pati: 6 Fakta Dugaan Jual Beli Jabatan yang Sudah Lama Dibisikkan Warga
-
7 Kontroversi Bupati Pati Sudewo Sebelum Kena OTT KPK, Pernah Picu Amarah Warga
-
Bupati Pati Sudewo Diciduk KPK! Operasi Senyap di Jawa Tengah Seret Orang Nomor Satu
-
Uji Coba Persiapan Kompetisi EPA, Kendal Tornado FC Youth Kalahkan FC Bekasi City