SuaraJawaTengah.id - Usai menikah, Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah pastinya kini tinggal bersama. Namun, rupanya Ashanty belum terbiasa melihat Aurel meninggalkan rumah mereka.
Dilansir dari Matamata.com, Ashanty mengaku masih sering sedih mengingat Aurel sudah jadi istri orang dan harus meninggalkan rumah.
Lewat channel YouTube The Hermansyah A6, Ashanty mengungkapkan isi hatinya. Ia mengaku berusaha agar tidak sedih saat Aurel lama membalas pesannya.
"Aku mulai kayak santai, jadi kalau mulai nggak balas atau apa, ya aku harus pahami. Aku juga dulu kayak gitu, itu ternyata sakit lho. Nggak enak banget," ucap Ashanty.
Baca Juga: Sebut Jokowi Mengecewakan, Ade Armando: Yaelah, Ngapain ke Nikah Atta-Aurel
"Baru dua hari nikah dibalasnya lama. Banyak sedihnya tapi nggak boleh gitu. Kita harus berjalan dengan kehidupan kita," lanjutnya.
Ashanty lantas mengenang saat awal-awal menikah dengan Anang. Orang tuanya juga sering menghubunginya.
"Kita itu akan remind apa yang orang tua kita rasain dulu. Itu benar-benar aku rasain juga sekarang. Mungkin juga aku sudah umur ya. Makin umur itu kita semakin sensitif semakin banyak gimana gitu," ucapnya.
Melihat Ashanty sedih, Anang malah minta sang istri untuk hamil lagi. Anang berharap Ashanty tak terus-terusan memikirkan Aurel saat mengurus bayi.
"Mas Anang sempat gini, 'kamu mendingan bikin anak lagi deh biar kamu ke distract sama bayi, biar nggak mikirin Kak Loly terus'," kata Ashanty menirukan Anang.
Baca Juga: Hijab Aurel Dipertanyaan Usai Nikah, Atta Halilintar Janji Menasihati
"Cuma aku mikir lagi 'nggak ah', ntar Kak Loly punya anak, masak anaknya sama adiknya deketan, jangan dong. Aku pengennya ngurus cucu saja nanti," jelas Ashanty.
Berita Terkait
-
Matikan Lilin Ultah Saat Mau Ditiup Aurel Hermansyah, Adab Geni Faruk Tuai Pro Kontra
-
Adu Pesona Aurel Hermansyah Vs Aaliyah Massaid Nyoblos Pilkada, Mewahnya Bak Langit Bumi?
-
Beda Reaksi Aaliyah Massaid dan Aurel Hermansyah saat Dipeluk Suami di Ultah Geni Faruk, Ada yang Risi?
-
Rela Hujan-hujanan saat Kampanye di Batu untuk Dukung Kris Dayanti, Atta Halilintar Disebut Menantu Idaman
-
Enteng Kasih Tas Branded untuk Azura, Istri Haji Isam Ternyata Punya Hermes Langka Seharga Rp4,5 Miliar
Tag
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Hasil Sementara Pilkada Kendal: Tika-Benny Unggul Signifikan, Ajak Rival Bersatu
-
UMKM Singorojo Bergeliat! Telkomsel Perluas Jaringan Internet di Daerah Terpencil
-
Nusakambangan Tambah Tamu: 6 Napi Teroris Dipindah ke Supermax Security
-
Pengamat: Peran Jokowi dan Prabowo Kunci Kemenangan Luthfi-Taj Yasin di Pilkada Jawa Tengah
-
Kemenangan Jaguar di Pilwalkot Semarang: Strategi PDIP Didukung Logistik yang Besar