SuaraJawaTengah.id - Kegiatan mudik lebaran dilarang oleh pemerintah pusat dan daerah. Berbagai upaya pun dilakukan untuk menghalau pemudik, termasuk melakukan penyekatan di Jawa Tengah.
Pada Hari ke-9 penyekatan Pospam Terpadu di 14 titik daerah perbatasan Jawa Tengah, Polda Jateng telah memutarbalikkan kendaraan 39.494 kendaraan.
"Di hari kesembilan ini, Kita sudah melakukan putar balik kendaraan yang akan masuk ke Jawa Tengah, dan hal ini akan kita lakukan terus hingga kegiatan ini berakhir," ujar Kapolda Jawa Tengah Irjen Pol Ahmad Luthfi dalam dilansir dari Ayosemarang.com, Sabtu (15/5/2021).
Lebih lanjut Kapolda menerangkan, kendaraan yang di putar balikan dari Jawa barat ke Jawa Tengah ada 11.700 kendaraan, dan Dari Jawa Timur ke Jawa Tengah sebanyak 6.000 kendaraan, sedangkan dari DIY ke Jateng sebanyak 4.000 kendaraan.
"Alhamdulilah sampai hari ini, kita bisa memutar balikan kendaraan dari luar daerah. Mulai hari ini tidak ada lagi penyekatan arus mudik di 14 pos pam dan hari ini prioritas penanganan arus balik," imbuhnya.
Kapolda Jateng juga mengingatkan kepada pengendara yang akan balik, wajib melengkapi surat swab dan SIKM dengan mendownload.
Adapun sebelumnya, sebagai upaya pencegahan penyebaran covid-19 di Jateng, jajaran Polda Jawa Tengah melakukan penyekatan jalur mudik di sejumlah titik perbatasan. Hal tersebut dilakukan di momen libur Lebaran tahun ini.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kudus Darurat Longsor! Longsor Terjang 4 Desa, Akses Jalan Putus hingga Mobil Terperosok
-
5 Lapangan Padel Hits di Semarang Raya untuk Olahraga Akhir Pekan
-
Perbandingan Suzuki Ertiga dan Nissan Grand Livina: Duel Low MPV Keluarga 100 Jutaan
-
Fakta-fakta Kisah Tragis Pernikahan Dini di Pati: Remaja Bercerai Setelah 6 Bulan Menikah
-
Miris! Sopir Truk Kawasan Industri Terboyo Keluhkan Iuran Pemeliharaan Tapi Jalannya Banyak Rompal