SuaraJawaTengah.id - Bisa masuk ke salah satu sekolah terbaik diyakini masih menjadi impian banyak orang, hal ini tak terlepas dari kualitas dan sarana yang diberikan sekolahan tersebut. Termasuk di Kabupaten Banyumas.
Apalagi ketika sudah memasuki tahun ajaran baru 2021/2021, banyak orang-orang berlomba mendaftarkan diri ke sekolah yang memiliki label favorit. Terutama untuk calon siswa Sekolah Menengah Atas (SMA), Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) di Jawa Tengah sudah dibuka awal bulan Juni ini.
Bagi kamu yang tinggal di wilayah Kabupaten Banyumas dan masih kebingungan mencari sekolah SMA favorit. Kamu bisa membuka laman resmi Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) yang telah merilis mengenai sekolah SMA mana saja yang berhasil meraih predikat sekolah terbaik di Kabupaten Banyumas tersebut.
Perlu diketahui masa SMA menjadi salah satu momentum paling berharga dalam hidup. Masa SMA ini terbilang krusial dan bisa menjadi penentu masa depan kamu.
Maka jangan sampai salah memilih sekolah sebagai tempat bernaung untuk mencari ilmu. Dari sekian banyak SMA di Kabupaten Banyumas baik Negeri maupun Swasta, hanya terdapat sepuluh sekolah yang terpilih sebagai SMA terbaik di Kabupaten Banyumas. Penilaian itu berdasarkan nilai rata-rata Tes Potensi Skolastik (TPS) UTBK dari peserta ujian tahun 2020.
Berikut sepuluh sekolah SMA terbaik di Kabupaten Banyumas yang bisa dijadikan rujukkan bagi para calon siswa yang akan mendaftar ke sekolah SMA.
1. SMA Negeri 2 Purwokerto
Memiliki nilai rata-rata sebesar 555,946, SMA Negeri 2 Purwokerto berhasil menduduki peringkat ke-153 lingkup nasional dan berada diurutan pertama sebagai sekolah SMA terbaik di Kabupaten Banyumas.
2. SMA Negeri 1 Purwokerto
Baca Juga: Rencana Sekolah Tatap Muka Juli 2021, Ketua Satgas IDI: Belum Tentu Cocok di Semua Daerah
Memiliki nilai rata-rata sebesar 554,285, SMA Negeri 1 Purwokerto berhasil menduduki peringkat ke-165 lingkup nasional dan berada diurutan kedua sebagai sekolah SMA terbaik di Kabupaten Banyumas.
3. SMA Negeri 5 Purwokerto
Memiliki nilai rata-rata sebesar 530,443, SMA Negeri 5 Purwokerto berhasil menduduki peringkat ke-471 lingkup nasional dan berada diurutan ketiga sebagai sekolah SMA terbaik di Kabupaten Banyumas.
4. SMA Negeri 1 Ajibarang
Memiliki nilai rata-rata sebesar 528,973, SMA Negeri 1 Ajibarang berhasil menduduki peringkat ke-496 lingkup nasional dan berada diurutan keempat sebagai sekolah SMA terbaik di Kabupaten Banyumas.
5. SMA Negeri 1 Banyumas
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Dukung Gaya Hidup Sehat, BRI Meriahkan Fun Run HUT PPSDM Migas Cepu ke-60
-
Juara Bertahan Berjaya! SDN Sendangmulyo 04 dan SDN Klepu 03 Raih Gelar di MilkLife Soccer Challenge
-
7 Fakta Hasil Visum Syafiq Ali, Ungkap Perkiraan Waktu Kematian dan Kondisi Luka
-
Gebrakan Awal 2026: Ribuan Talenta Sepak Bola Putri Unjuk Gigi di MLSC Semarang
-
BNPB Siapkan Amunisi Tambahan, Pesawat Modifikasi Cuaca Siap Serbu Langit Jateng