SuaraJawaTengah.id - Seorang pemudia berinisial KM (21) harus berurusan dengan jajaran Satresnarkoba Polres Kota Pekalongan.
Warga Jalan Kramatsari, Kelurahan Pasirkratonkramat, Kecamatan Pekalongan Utara itu dibekuk usai hendak bertransaksi narkoba.
Kapolres Pekalongan Kota AKBP Irwan Susanto melalui Kasubag humas AKP Suparji menjelaskan, Satresnarkoba berhasil mengamankan narkoba jenis sabu-sabu seberat 2,6 gram.
"Pelaku yang berinisial KM ditangkap tangan menyimpan sabu di dompetnya," katanya dilansir Ayosemarang.com--jaringan Suara.com, Kamis (29/7/2021).
Irwan menjelaskan, tim operasi Satreskrim narkoba Polres Pekalongan Utara, Kamis (22/7/2021) pukul 20.00 WIB mendapat informasi bahwa di Jalan Flamboyan RT 002 RW 006 Kelurahan Bandengan, kecamatan Pekalongan utara sering menjadi tempat transaksi Narkotika.
Setelah melakukan penyelidikan dan informasi dianggap A1, tim Satresnarkoba berhasil mengamankan seseorang yang kedapatan membawa narkoba jenis sabu-sabu.
"Narkoba disimpan di dalam dompet, di dalam korek api. Selain itu barang bukti yang disita 2 paket sabu terbungkus dalam plastik bungkus korek api, satu hp merk Oppo warna hitam, satu buah bong atau alat hisap," katanya.
Pelaku terjerat paslal 114 ayat 1 dan atau 112 ayat 1 UURI no 35 tahun 2009 tentang narkotika Ancaman hukuman 5 tahun dan denda Rp 1 miliar.
Baca Juga: Sidang Perdana, Jeff Smith Didakwa Dua Pasal Sekaligus Terkait Narkoba
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Tragedi Gunung Slamet: Syafiq Ali Ditemukan Tewas Setelah 16 Hari Pencarian Dramatis
-
Sebelum Dipulangkan Syafiq Ali Pendaki Hilang di Gunung Slamet akan Diautopsi di Pemalang
-
9 Fakta Mengerikan di Balik Kerusuhan Iran: Ratusan Tewas, Ribuan Ditangkap, dan Ancaman Militer AS
-
Suzuki Karimun 2015 vs Kia Visto 2003: Pilih yang Lebih Worth It Dibeli?
-
Banjir Lumpuhkan SPBU Kudus, Pertamina Patra Niaga Sigap Alihkan Suplai BBM Demi Layanan Optimal