SuaraJawaTengah.id - Pasangan David Efendi (31) dan Sri Wijayanti (26) menamai anak perempuan mereka Putri Merah Putih karena lahir tepat pada peringatan HUT RI 17 Agustus 2019 lalu.
Hari ini, Putri Merah Putih merayakan ulang tahun yang kedua. Putri memiliki seorang kakak laki-laki bernama Adam Zaki Athallah yang kini berusia enam tahun.
Keluarga kecil itu tinggal di Dukuh Kenatan, RT 12, Desa Bumiaji, Gondang, Sragen.
Putri Merah Putih lahir di RS Permata Hati Abadi Sragen. Sama seperti kakaknya, Putri Merah Putih juga lahir melalui operasi caesar.
“Dulu HPL [hari perkiraan lahir] ya sekitar bulan itu. Pasa tanggal 17 Agustus 2019, diperiksakan. Karena sudah waktunya lahir, sekalian dioperasi. Kedua anak saya lahir melalui operasi karena pinggul istri saya tergolong sempit,” ucap David yang sehari-hari bekerja sebagai perangkat Desa Bumiaji, Gondang kepada Solopos.com, Selasa (17/8/2021).
David berinisiatif memberi nama Putri Merah Putih karena diilhami oleh semangat patriotisme dari para pejuang dalam merebut Kemerdekaan Indonesia.
“Harapan saya, biar anak saya bisa berguna bagi negara kelak,” ujar David.
Berita Terkait
-
Rangkaian Peringatan HUT RI Berlangsung Khidmat dan Meriah, Didukung Pasokan Listrik PLN Andal
-
Mantan Teroris Ungkap Indonesia Belum Aman di Usia 80 Tahun
-
Merdeka dari Slogan: Tema HUT RI Butuh Implementasi, Bukan Deklamasi
-
Tim Paskibraka Termuda KJRI Houston Amerika Serikat Siap Bertugas pada Upacara HUT RI
-
Antusias Warga Ikuti Upacara HUT RI Secara Virtual di Bundaran HI
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
Terkini
-
7 Fakta Hasil Visum Syafiq Ali, Ungkap Perkiraan Waktu Kematian dan Kondisi Luka
-
Gebrakan Awal 2026: Ribuan Talenta Sepak Bola Putri Unjuk Gigi di MLSC Semarang
-
BNPB Siapkan Amunisi Tambahan, Pesawat Modifikasi Cuaca Siap Serbu Langit Jateng
-
Tutorial Cara Menggunakan Aplikasi Cek Bansos Resmi Pemerintah
-
Kenapa Snaptik Populer sebagai TikTok Downloader? Ini Alasannya