SuaraJawaTengah.id - Pekan kedua BRI Liga 1 musim 2021-2022 akan menyajikan pertandingan Persija Jakarta dan PSIS Semarang. Pertandingan ini disiarkan langsung melalui siaran televisi Indosiar mulai pukul 20.45 WIB, Minggu (12 /9/2021).
Namun demikian, pertandingan Persija Jakarta dan PSIS Semarang juga bisa disaksikan melalui smartphone Anda.
Tautan link streaming ini cocok bagi Anda yang memiliki mobilitas tinggi sehingga hanya bisa melihat laga Persija Jakarta vs PSIS Semarang dengan jaringan internet dan tidak bisa di televisi.
Persija Jakarta vs PSIS Semarang akan dipertandingkan di Indomilk Arena Tangerang, Minggu 12 September 2021, tanpa kehadiran suporter.
Baca Juga: Hari Nur Yulianto Ingin Robek Gawang Persija Berkali-kali
Menyadur dari Ayosemarang.com, pada pertandingan kali ini, skuad PSIS Semarang akan tampak pincang. Kemungkinan besar beberapa pilar penting PSIS tidak bermain.
Beberapa pilar PSIS Semarang yang absen antara lain Wallace Costa, Rio Saputro, Nerius Alom dan Brian Ferreira.
Pelatih PSIS Semarang, Imran Nahumarury tak begitu risau dengan absennya beberapa pilar tim. Imran akan menyiapkan pemain pengganti sebagai antitesis strategi pelatih Persija Angelo Alessio.
Persija mewaspadai kolektivitas dan counter attack yang ditunjukkan Hari Nur Yulianto dan kawan-kawan. Juru taktik Macan Kemayoran, Angelo Alessio bahkan menyiagakan tiga strategi berbeda menghadapi Laskar Mahesa Jenar.
Link Streaming
Baca Juga: Persija Unggul Rekor Pertemuan, PSIS Anggap Cuma Sejarah
Berikut link streaming pertandingan Persija Jakarta vs PSIS Semarang yang akan bertanding malam ini pukul 20.45 WIB. Anda harus nonton itu dengan klik tautan link streaming DI SINI.
Itulah link live streaming Persija Jakarta vs PSIS Semarang dalam laga lanjutan BRI Liga 1 musim 2021-2022 pekan kedua. Selamat menyaksikan.
Berita Terkait
-
3 Tim BRI Liga 1 dengan Penampilan Amburadul: Ada Klub yang Incar Pratama Arhan
-
3 Pemain Paling Bersinar di Pekan ke-10 BRI Liga 1: Ada Debutan dari Brasil
-
Tiga Klub Indonesia Terseret Sponsor Rumah Judi, Salah Satunya Berakhir Ngenes
-
6 Klub Luar Negeri yang Bisa Rekrut Rizky Ridho, Ansan Greeners hingga Slavia Praha
-
BRI Liga 1 Baru 10 Pekan, 2 Wasit Sudah Catatkan 'Rekor' Hadiah Penalti!
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Trump Effect! Wall Street & Bursa Asia Menguat, IHSG Berpotensi Rebound
-
Baru Sebulan Jadi Bos NETV, Manoj Punjabi Mengundurkan Diri
-
Harga Emas Antam Meroket! Naik Rp14.000 per Gram Hari Ini
-
Selamat Ulang Tahun ke-101, Persis Solo!
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
Terkini
-
BMKG: Cuaca Semarang Diperkirakan Berawan Tebal, Warga Diminta Tetap Waspada
-
Alokasi Anggaran Sampai Rp750 Juta, Jateng Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis
-
Jelang Nataru, Polisi Batasi Operasional Truk di Jateng
-
Target 2045: Semarang Bangun Kota Tangguh Bencana dan Berdaya Saing Global
-
Semen Gresik Tebar Kebaikan, Bantu Pedagang Sayur Keliling di Rembang Tingkatkan Penghasilan