SuaraJawaTengah.id - Pertandingan Liga 1 telah memasukki pekan ke-3. Beberapa pertandingan menarik akan tersaji mulai hari Jumat sampai Minggu mendatang.
Salah satu laga menarik pada di pekan ke-3 ini yakni mempertemukan klub asal Jawa Tengah PSIS Semarang melawan Persiraja Banda Aceh.
Pada pertandingan pekan ke-2, PSIS Semarang mampu tampil luar biasa. Setelah berhasil comeback dan menahan imbang klub asal ibukota Persija Jakarta.
Sementara itu, Persiraja penampilan Persiraja Banda Aceh tak kalah hebatnya pada laga pekan ke-2 kemarin. Mereka berhasil mengandaskan perlawanan PSS Sleman dengan skor 3-2.
Kini keduanya akan saling berhadapan dan baik PSIS Semarang maupun Persiraja akan memburu tiga poin penuh. Adapun pertandingan antara PSIS Semarang melawan Persiraja dijadwalkan bermain pada hari Sabtu tanggal 18 September 2021.
Laga menarik Laskar Mahaesa Jenar melawan Harimau Banda Laskar tersebut hanya bisa disaksikan melalui layanan streaming Vidio pada pukul 15.15 WIB.
Sementara itu mengutip dari unggahan akun instagram @pengamatsepakbola, berikut jadwal lengkap pertandingan Liga 1 pekan ke-3 di bawah ini:
1. Persela Lamongan melawan Persita Tangerang dijadwalkan akan bermain dihari Jumat tanggal 17 September 2021. Laga ini hanya bisa disaksikan melalui layanan streaming vidio pada pukul 15.15 WIB.
2. Borneo FC melawan Barito Putra dijadwalkan akan bermain dihari Jumat tanggal 17 September 2021. Laga ini hanya bisa disaksikan melalui layanan streaming vidio pada pukul 15.15 WIB.
Baca Juga: Widodo C Putro: Persela Tim yang Solid dan Kompak di Bawah Iwan Setiawan
3. Persikabo Bogor melawan Persik Kediri dijadwalkan akan bermain dihari Jumat tanggal 17 September 2021. Laga ini juga hanya bisa disaksikan melalui layanan streaming vidio pada pukul 18.15 WIB.
4. Bhayangkara Solo FC melawan Madura United dijadwalkan akan bermain dihari Sabtu tanggal 18 September 2021. Laga ini bisa disaksikan melalui stasiun televisi Indosiar dan layanan streaming vidio pada pukul 15.15 WIB.
5. PSM Makassar melawan Persebaya dijadwalkan akan bermain dihari Sabtu tanggal 18 September 2021. Laga ini bisa disaksikan melalui stasiun televisi Indosiar dan layanan streaming vidio pada pukul 18.15 WIB.
6. Bali United melawan Persib Bandung dijadwalkan akan bermain dihari Sabtu tanggal 18 September 2021. Laga ini bisa disaksikan melalui stasiun televisi Indosiar dan layanan streaming vidio pada pukul 20.45 WIB.
7. PSS Sleman melawan Arema FC dijadwalkan akan bermain dihari Minggu tanggal 19 September 2021. Laga ini bisa disaksikan melalui stasiun televisi Indosiar dan layanan streaming vidio pada pukul 18.15 WIB.
8. Terakhir, Persipura melawan Persija Jakarta dijadwalkan akan bermain dihari Minggu tanggal 19 September 2021. Laga ini bisa disaksikan melalui stasiun televisi Indosiar dan layanan streaming vidio pada pukul 20.45 WIB.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
Terkini
-
Juara Bertahan Berjaya! SDN Sendangmulyo 04 dan SDN Klepu 03 Raih Gelar di MilkLife Soccer Challenge
-
7 Fakta Hasil Visum Syafiq Ali, Ungkap Perkiraan Waktu Kematian dan Kondisi Luka
-
Gebrakan Awal 2026: Ribuan Talenta Sepak Bola Putri Unjuk Gigi di MLSC Semarang
-
BNPB Siapkan Amunisi Tambahan, Pesawat Modifikasi Cuaca Siap Serbu Langit Jateng
-
Tutorial Cara Menggunakan Aplikasi Cek Bansos Resmi Pemerintah