SuaraJawaTengah.id - Bomber PSIS Semarang Bruno Silva kembali berlatih bersama tim dalam menghadapi lanjutan kompetisi BRI Liga 1 Indonesia 2021.
Sebelumnya, penyerang asal Brasil itu menjalani sanksi larangan bermain dalam satu pertandingan oleh manajemen tim kebanggaan Ibu Kota Jawa Tengah itu.
Bruno kembali bergabung dengan Wallace Costa dan kawan-kawan yang menjalani latihan di Lapangan BJS, Sukadanau, Bekasi, Jawa Barat.
Manajemen PSIS sempat menjatuhkan sanksi berupa larangan bermain di satu pertandingan terhadap Bruno Silva akibat tindakan indisipliner
Baca Juga: Debut Panggilan Timnas Indonesia, Warganet Sandingkan Hari Nur Yulianto dengan Jamie Vardy
Dalam latihan tersebut. Pelatih sementara PSIS Semarang Imran Nahumarury membagi tim menjadi dua kelompok.
Kelompok pertama yang berisi para pemain yang diturunkan saat menghadapi Persiraja difokuskan pada pemulihan kondisi.
Sementara untuk kelompok kedua yang terdiri dari pemain yang belum sempat dimainkan para pertandingan kemarin menjalani latihan berupa permainan kecil.
Pada latihan hari berikutnya, kata dia, para pemain rencananya akan difokuskan pada penguatan taktik serta evaluasi hasil pertandingan terakhir kemarin.
"Besok evaluasi pertandingan serta persiapan taktik menghadapi laga selanjutnya menghadapi Arema," katanya dilansir ANTARA, Selasa (21/9/2021).
Baca Juga: Akhirnya Hari Nur Yulianto Dipanggil Timnas, Ini Komentar Bos PSIS Semarang
Pada latihan kali ini, dua pemain PSIS, masing-masing Pratama Arhan dan Septian David Maulana, terpaksa absen karena harus mengikuti pemusatan pelatihan Tim Nasional di Jakarta.
Berita Terkait
-
PSIS Semarang Renggut Kemenangan Persebaya, Perasaan Rivera Campur Aduk
-
Paul Munster Minta Persebaya Jaga Konsistensi, Optimis Kalahkan PSIS Semarang?
-
PSIS Semarang: Tak Dilirik Patrick Kluivert, Justru Sumbang Pemain ke Timnas Negara Lain
-
Pelatih PSIS Semarang Soroti Persaingan Ketat Tim Papan Bawah karena Hal Ini
-
Persija Jakarta Kandaskan PSIS Semarang, Carlos Pena: Saya Sangat Bangga!
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
- Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
- Rekaman Lisa Mariana Peras Ridwan Kamil Rp2,5 M Viral, Psikolog Beri Komentar Menohok
Pilihan
-
Hasil Akhir! Pesta Gol, Timnas Indonesia U-17 Lolos Piala Dunia
-
Hasil Babak Pertama: Gol Indah Zahaby Gholy Bawa Timnas Indonesia U-17 Unggul Dua Gol
-
BREAKING NEWS! Daftar Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Yaman
-
Baru Gabung Timnas Indonesia, Emil Audero Bongkar Rencana Masa Depan
-
Sosok Murdaya Poo, Salah Satu Orang Terkaya di Indonesia Meninggal Dunia Hari Ini
Terkini
-
Jateng Menuju Lumbung Pangan Nasional, Gubernur Luthfi Genjot Produksi Padi 11,8 Juta Ton di 2025
-
One Way Lokal di Tol Salatiga-Kalikangkung Dihentikan: Puncak Arus Balik Lebaran 2025 Terlewati
-
Berkat BRI, Peluang Ekspor bagi Gelap Ruang Jiwa Terbuka Makin Lebar
-
Sejak Ikut dalam UMKM EXPO(RT), UMKM Unici Songket Silungkang Kini Tembus Pasar Internasional
-
Asal-Usul Penamaan Bulan Syawal, Ternyata Berkaitan dengan Unta