SuaraJawaTengah.id - Biasanya yang menjadi penyebab jalan raya macet itu adanya perbaiki jalan atau pun aktivitas kendaraan yang sangat padat.
Namun baru-baru ini terungkap sosok Orang Dalam Gangguan Jiwa (ODGJ) yang menjadi penyebab ruas jalan di Kecamatan Genuk, Kota Semarang macet parah.
Melalui unggahan video di akun instagram @infokejadiandemak, nampak kondisi jalan raya di Genuk macet. Hal itu terlihat dari para pengendara mobil terutama truk berjalan sangat pelan.
Usut punya usut, penyebab jalan raya di Genuk macet tersebut rupanya karena ada sosok ODGJ tanpa busana yang sedang berjalan kaki di tengah jalan raya.
Akibat aksi ODGJ tersebut, terjadi kemacetan yang lumayan panjang. Karena laju pengendara mobil di jalan tersebut terhalangi oleh ODGJ ini.
Sementara itu, nampak tak ada warga yang berani mengusir ODGJ tersebut. Sehingga ODGJ itu terus berjalan kaki di tengah jalan. Imbasnya para pengendara pun harus bersabar karena lajunya terganggu.
"Nah ini gaes sing marai macet di Genuk. Ojo lali ya lur tetep hati-hati setiap hari," ucap keterangan caption akun tersebut.
Sontak unggahan tersebut langsung menarik perhatian warganet. Tak sedikit dari mereka yang kaget melihat aksi ODGJ tersebut.
"Pantesan, iki jebule," ungkap akun @roiss**.
Baca Juga: Jumpa Arema FC di Pekan Keempat, PSIS Waspadai Crossing
"Angel nek misuh wong ngunu min, mending ngalah wae (Susah kalau marah sama orang seperti itu, mending mengalah saja)," ujar akun @desthy**.
"Mbuk tulung di jak muleh to min (Minta tolong diajak pulang min)," cetus akun @riska**.
Sementara itu, ada salah satu warganet yang memention Dinas Sosial Jawa Tengah untuk mempertanyakan persoalan ODGJ yang berkeliaran di jalanan tersebut.
"Dinas apa ya yang mengurusi ODGJ di jalanan gini @dinsosjtg," sahut akun @sriwulan**.
Kontributor : Fitroh Nurikhsan
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Dukung Gaya Hidup Sehat, BRI Meriahkan Fun Run HUT PPSDM Migas Cepu ke-60
-
Juara Bertahan Berjaya! SDN Sendangmulyo 04 dan SDN Klepu 03 Raih Gelar di MilkLife Soccer Challenge
-
7 Fakta Hasil Visum Syafiq Ali, Ungkap Perkiraan Waktu Kematian dan Kondisi Luka
-
Gebrakan Awal 2026: Ribuan Talenta Sepak Bola Putri Unjuk Gigi di MLSC Semarang
-
BNPB Siapkan Amunisi Tambahan, Pesawat Modifikasi Cuaca Siap Serbu Langit Jateng