SuaraJawaTengah.id - Kapten PSIS Semarang Wallace Costa meminta rekan-rekan setimnya untuk fokus dan percaya diri saat menghadapi Borneo FC dalam lanjutan kompetisi BRI Liga 1 Indonesia 2021 agar poin penuh dapat diraih dalam laga tersebut.
"PSIS punya pemain bagus dan tim yang kompak, itu modal yang cukup baik,: kata Wallace dalam siaran pers di Semarang, Kamis (4/11/2021).
Menurut dia, PSIS harus mampu menutup seri kedua ini dengan kemenangan untuk menjaga posisinya tetap di papan atas klasemen sementara.
Dengan kerja keras seluruh komponen tim, ia optimistis poin penuh bisa diraih saat menghadapi Borneo FC nanti.
Baca Juga: Enggan Remehkan Barito Putera, Angelo Alessio: Persija Harus Menang dan Perbaiki Posisi
"Di dua pertandingan sebelumnya kami sudah bekerja keras namun hasil yang diperoleh belum maksimal," tambahnya.
PSIS dijadwalkan menghadapi Borneo FC di Stasion Maguwoharjo, Kabupaten Sleman, pada Sabtu (6/11).
PSIS sendiri saat ini menempati posisi 4 pada klasemen sementara BRI Liga 1 Indonesia 2021 dengan 19 poin.
Adapun Borneo FC yang akan menjadi lawannya nanti, sementara menduduki posisi 14 dengan 10 poin. (ANTARA)
Baca Juga: Link Live Streaming Persib Vs Persela dan Prediksi Susunan Pemain
Berita Terkait
-
Mantap! Intuisi Kakang Rudianto Dipuji Bojan Hodak usai Persib Raih 3 Poin
-
Kalahkan Borneo FC Tanpa David da Silva, Bojan Ungkap Dua Masalah yang Dihadapi Persib
-
5 Fakta Menarik Kemenangan Persib atas Borneo FC
-
Kecewa Kalah dari Persib, Pieter Huistra: Wasit Kurang Bagus
-
Hasil BRI Liga 1 Persib vs Borneo FC: Maung Bandung 5 Laga Tanpa Kalah
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Deretan Tablet Redmi Terbaru 2024 dan Spesifikasinya
-
Diskon BRImo hingga Cashback Meriahkan OPPO Run 2024
-
Survei Pilkada Kota Semarang: Yoyok-Joss Unggul Tipis atas Agustina-Iswar
-
Jokowi Sampai Turun Gunung ke Semarang, Optimis Luthfi-Yasin Menang di Pilgub Jateng
-
Dramatis! Evandro Brandao Jadi Pahlawan, PSIS Curi Poin di Kandang Persik Kediri