SuaraJawaTengah.id - Ada-ada saja ulah bocil satu ini yang kedapatan ngegombal polwan cantik di hadapan Kapolda Jawa Tengah (Jateng) menuai sorotan publik.
Aksi menggelikan tersebut diketahui dari unggahan video di akun instagram @herman_hadi_basuki belum lama ini.
Dalam video singkat nampak Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Lutfi ditemani Pak Babin sedang memberi petuah kepada seorang bocil.
"Dik enggak usah sedih. Di Polda Jawa Tengah ada bagian psikologi yang nanti akan mengantarkan adik-adik mencapai cita-cita ya," kata Kapolda Jateng.
"Untuk mencapai cita-cita kamu harus rajin belajar," sahut Pak Bhabin.
"Ya pak saya mau belajar," jawab bocil tersebut.
Diakhir video, baik Kapolda Jateng maupun Pak Bhabin sama-sama tepuk jidat. Ketika bocil tersebut ngegombalin salah satu Polwan cantik yang berada di area tersebut.
"Besok biar diantar oleh Pak Bhabin ya," ujar Kapolda Jateng.
"Aku maunya sekarang sama kakak itu," jawab bocil itu sembari menunjuk Polwan cantik.
Baca Juga: Oknum Polisi di Medan Diduga Minta Uang Rp 200 Ribu ke Pemotor, Jadi Sasaran Amuk Massa
"Lho memang mau belajar apa sama kakak ini?," tanya Pak Bhabin.
"Mau belajar mencintainya," celetuk bocil tersebut.
Sontak saja unggahan video tersebut berhasil mencuri perhatian warganet. Tak sedikit dari mereka yang memberikan tanggapan beragam.
"Waduh bocil saiki wes wes," ujar akun @i.kaj**.
"Hahaha bocil zaman now bikin pak Bhabin tepuk jidat," kata akun @bundanya**.
"Ajarannya siapa tuh bocil pinter sekali gombalannya," sahut akun @artha**.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Apel Siaga Bulan K3 Nasional, Semen Gresik Tegaskan K3 sebagai Budaya dan Prioritas Utama
-
Warga Pati Berpesta: Kembang Api Sambut Tumbangnya Bupati Sudewo
-
7 Fakta Mengejutkan Kasus Korupsi Bupati Pati: Dari Jual Beli Jabatan hingga Suap Proyek Kereta Api
-
Pantura Jateng Siaga Banjir dan Longsor! BMKG Keluarkan Peringatan Dini Hujan Lebat Ekstrem
-
3 MPV Bekas Rp50 Jutaan Tahun 2005 ke Atas: Mewah, Nyaman, dan Kini Gampang Dirawat!