SuaraJawaTengah.id - Beredar percakapan yang berisikan membahas buzzer minta bayaran kepada seseorang yang viral di media sosial.
Percakapan buzzer tersebut diketahui dari tangkapan layar akun twitter politikus Partai Demokrat Susilawati.
"Yang saya hadapi selama ini teman-teman yang real kan. Bukan pok-pok yang dibayar seperti ini?," tulis keterangan caption Susilwati.
Berdasarkan tangkapan layar itu menampilkan sebuah percapakan salah satu buzzer di akun facebook tengah meminta bayaran pada seseorang.
Bahkan nama pegiat media sosial Deni Siregar turut terseret dalam percakapan yang diduga sesama buzzer tersebut.
"Bambang Ira*** iya sob, tolong usahain ya. Nggak mungkin kita kerja gratis. Beli kouta pakai uang, dah itu kita dipaksa hina ulama. Kalau bukan karena dibayar gue takut dosa sob," kata akun Diana Ari***.
"Diana Ari*** iya mbak, kita usahain kontak Deni Siregar nanti. Kita kerja aja terus, tahan aja bullyan kadrun," jawab akun Bambang Ira***.
"Bambang Ira*** iya, usahain ya sob," pinta akun Diana Ari**.
Sontak saja beredarnya percakapan antar buzzer itu mematik perhatian warganet. Tak dari dari mereka ramai memberikan ragam tanggapan.
Baca Juga: Asal Muasal Label Kadrun, Ternyata Sosok Ini Penciptanya hingga Viral
"Bener bund tiap mencuit seperti selalu mencoba memancing kericuhan. Heran apa coba maksudnya," kata akun @Karmina**.
"Mau hoax mau bener, apa iya hari gini ada yang gratis? Apa ada orang mati-matian ngeBuzzerRP gak dibayar? Dapur gak bisa ngebul pakai terima kasih," ungkap akun @dimasprem**.
"Screenshot tahun 2018 nongol lagi.Gak ada yang baru ya," imbuh akun @Trisiyo**.
"Katanya pinter masak fake chat aja percaya mbak, piye toh. Kalau pun ada tim buzzer gak mungkin bececeran pamerin begituan. Apalagi facebook yang notabene tema-teman sendiri yang baca. Buzzer dibayar istana itu ada untuk kampanye program. Kalau melawan oplosan kami berjuang sendiri demi RI," sahut akun @suna**.
"Mending dihapus cuitannya kak @SisiwittFrida. Sudah dewasa, sudah mampu memilah, mana yang layak di share dan mana yang kaga layak," timpal akun @AyamSeg**.
Arti Buzzer
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Tutorial Cara Menggunakan Aplikasi Cek Bansos Resmi Pemerintah
-
Kenapa Snaptik Populer sebagai TikTok Downloader? Ini Alasannya
-
Fakta-Fakta Miris Erfan Soltani: Demonstran Iran yang Divonis Hukuman Mati
-
Suzuki Fronx vs Honda WR-V: Ini 9 Perbandingan Lengkap yang Perlu Dipertimbangkan Sebelum Membeli
-
BRI Peduli Bangun Saluran Air di Desa Depok, Wujudkan Pembangunan Infrastruktur Berkelanjutan