
SuaraJawaTengah.id - Usee Sports Futsal Challenge 2022 akan digelar di Kota Semarang. Sebanyak 20 tim dari kota lumpia akan beradu kekuatan di GOR Jatidiri Semarang, pada 25-26 Juni 2022 mendatang.
Manager Usee Sports TV Yohanes Indra mengatakan, Semarang merupakan kota kedua dari tiga kota untuk tahun ini. Even pertama digelar di Bandung beberapa waktu lalu.
Selain itu, turnamen futsal tersebut akan digelar dengan dua kategori, umum dan U-20.
"Kenapa ada umum dan U-20, Karena kami ingin sekali turnamen ini bisa ke kota-kota di Indonesia. Dan tentu saja kami ingin berkontribusi untuk Timnas Futsal Indonesia," kata Indra di Semarang, Selasa (21/6/2022).
Baca Juga: Banjir Rob Kembali Rendam Kawasan Pelabuhan Tanjung Emas Semarang
Ia menyebut, meski bukan kompetisi nasional, turnamen futsal tersebut akan digelar berstandar profesional.
"Turnamen futsal ini berstandar nasional. Hal itu untuk memantik prestasi para peserta. Sebelumnya beberapa pemain pun dipanggil Timnas," ucapnya.
Kemudian pada turnamen futsal tersebut juga akan menghadirkan penonto gor Jatidiri.
"Untuk Penonton, free atau tidak ada tiket. Tapi ada mekanismenya untuk membatasi penonton sebagai upaya protokol kesehatan," ucapnya.
Terkait hadiah total 74 juta termasuk cukup besar untu ukuran event futsal. Kami juga melakukan screaning, tim yang memiliki track record tidak bagus tentu saja tidak akan bisa.
Baca Juga: Jadwal Piala Presiden 2022 Hari Ini, Bhayangkara FC Vs Persib, Persis Solo Vs PSIS Semarang
Sementara itu Pendiri Futsalation Novian Fahri Siregar menyebut, peserta event futsal yang digelar di Semarang sangat antusias. Ia mengaku sampai menolak pendaftaran tim futsal.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Moncongbulo FC Makassar Resmi Mundur dari Futsal Nation Cup 2025
-
Tersisa 5 Pekan, Berikut Daftar Tim BRI Liga 1 2024/2025 yang Terancam Degradasi
-
Hasil BRI Liga 1: Momen Pulang ke Rumah, PSS Sleman Malah Dihajar Dewa United
-
Eduardo Almeida Dukung Peningkatan Kualitas Sepak Bola Indonesia, Mengapa?
-
Unik! Tradisi Sesaji Rewanda: Wisata Kuliner Ekstrem Kera di Goa Kreo, Semarang
Terpopuler
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
- 3 Klub Diprediksi Jadi Labuhan Baru Stefano Cugurra di BRI Liga 1 Musim Depan
- HP Murah Itel A90 Lolos Sertifikasi di Indonesia: Usung RAM 12 GB, Desain Mirip iPhone
- Paula Verhoeven Positif HIV sebelum Menikah dengan Baim Wong?
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
Pilihan
-
Rafael Struick Ditendang vs Adelaide United, Brisbane Roar Kini Diamuk Netizen Indonesia
-
Tak Hanya Barang Bajakan dan QRIS, AS Juga Protes Soal UU Produk Halal RI
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Lancar Main FF, Terbaik April 2025
-
Polres Sukoharjo Ungkap Kasus Peredaran Narkoba, Dua Residivis Kembali Diamankan
-
Ambisi RI Jadi Raja Baterai EV Global Terancam: Mundurnya Raksasa LG Jadi Pukulan Telak Buat Prabowo
Terkini
-
Belanja Untung! Promo Indomaret, Tawarkan Diskon Spesial Rp7.500 untuk Produk Kebutuhan Rumah Tangga
-
Potret Kartini Modern, Perjuangan Mantri BRI dalam Mendampingi Pengusaha Mikro
-
Ciptakan Kesetaraan Gender, Holding Ultra Mikro BRI Berdayakan 14,4 Juta Pengusaha Wanita
-
Nongkrong Makin Asyik! Klaim Link DANA Kaget Hari Ini, Bisa Buat Ngopi di Kafe Favoritmu
-
Kisah Habib al-Najjar di Surat Yasin Ayat 20: Pria Pemberani yang Suarakan Kebenaran