SuaraJawaTengah.id - Pendakwah Habib Husein Jafar memang beda dengan dai-dai yang lain. Pasalnya ia sering mendapat pertanyaan nyeleneh dari warganet mengenai hukum Islam.
Meski begitu Habib Jafar sapaan akrabnya, tak pernah marah. Ia tetap menjawab pertanyaan-pertanyaan nyeleneh itu dengan santai.
Kali ini Husein Jafar ditanya mengenai hukum non muslim yanh ikut berkurban pada hari raya idul adha.
"Ada yang nanya, Bib saya non muslim boleh ikutan kurban nggak hari ini," katanya membacakan pertanyaan warganet dalam video tiktoknya pada Minggu, (10/7/2022).
Baca Juga: Kemnaker Serahkan 25 Hewan Kurban untuk Memperingati Hari Raya Idul Adha
Kemudian ia pun menjawab pertanyaan itu dengan santai.
"Jangankan ikutan kurban, masuk Islam saja boleh," ucapnya.
Lantas, ia pun memberikan keterangan melalui komentar di videonya.
Ia menjelaskan, bahwasanya non muslim diperbolehkan ikut berkurban pada hari raya idul adha. Namun nilainya sebagai hadiah atau sedekah bukan kurban, karena syaratnya sahnya berkurban adalah harus beragama Islam.
"Biar gak salah paham: non-Muslim boleh ikutan kurban, tapi tergolongnya hadiah atau sedekah karena kurban syarat sahnya adalah Muslim," tulisnya.
Baca Juga: FOTO: Penyembelihan Hewan Kurban di Kabupaten Bantul, Tak Ada yang Terindikasi PMK
Lantas video itu pun mendapat beragam tanggapan dari warganet.
Berita Terkait
-
Bang Doel Sapa Warga! Begini Suasana Meriah Open House Rano Karno di Jakarta
-
Lebaran Pertama Jadi Wagub Jakarta, Rano Karno Gelar Open House di Rumah 'Si Doel'
-
Saat Lebaran, Minta Maaf ke Orang Tua atau Pasangan Dulu? Ini Kata Habib Jafar
-
Jordi Onsu Sempat DM Habib Jafar Tanya Soal Umrah, Dugaan Mualaf Makin Kuat
-
Cara Klaim Saldo DANA Buat Lebaran Haji 2025
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
Terkini
-
Habbie, UMKM Minyak Telon Binaan BRI Tampil dengan Prestasi Keren di UMKM EXPO(RT) 2025
-
Operasi Ketupat Candi 2025: Kapolda Jateng Kawal Kenyamanan Pemudik di Jalur Solo-Jogja
-
Terapkan Prinsip ESG untuk Bisnis Berkelanjutan, BRI Raih 2 Penghargaan Internasional
-
Pemudik Lokal Dominasi Arus Mudik di Tol Jateng, H+1 Lebaran Masih Ramai
-
Koneksi Tanpa Batas: Peran Vital Jaringan Telekomunikasi di Momen Lebaran 2025