SuaraJawaTengah.id - Akhir-akhir ini fenomena Citayaman Fashion Week di kawasan Dukuh Atas, Sudirman, Jakarta Pusat tengah jadi sorotan publik di media sosial.
Meski para petugas sudah mengimbau untuk menghentikan fenomena tersebut. Para remaja tak kebabisan akal dengan melakukan aksinya di bahu jalan.
Fenomena tersebut juga telah melebarkan sayap ke beberapa daerah seperti Bandung, Semarang, Surabaya dan lain-lainnya.
Kekinian, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo turut ketularan dengan fenomena Citayam Fashion Week.
Dilansir dalam unggahan akun TikToknya, Ganjar Pranowo beserta istrinya Siti Atikoh nampak berada di sebuah zebra cross.
Mengenakan pakaian olahraga, Ganjar Pranowo dan Siti Atikoh berjalan menyebrangi zebra cross tersebut selayaknya para remaja di Citayaman Fashion Week.
"Bukan Bonge tapi Tugiman," tulis Ganjar Pranowo dalam keterangan captionnya.
Sontak aja unggahan video yang telah disukai ribuan kali mendapat perhatian warganet. Mereka ramai memberikan ragam tanggapan.
"Semarang fashion week," tutur akun @syabani**.
Baca Juga: Jeje Slebew Sendirian di Trotoar, Citayam Fashion Week Bubar?
"Teng pundi pak niku ramein," kata akun @qirso**.
"Wih akhirnya pak Tugiman nyobain juga CFW, walaupun cuma katanya nyebarang doang wkwkwk," ucap akun @miming**.
"Cute banget bapak dan ibu," ungkap akun @renidas**.
"Tugiman meresahkan," sahut akun @mellodi**.
Kontributor : Fitroh Nurikhsan
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
10 Fakta Gunung Slamet yang Mengerikan, Penyebab Pendaki Syafiq Ridhan Ali Razan Hilang Misterius
-
Fakta-fakta Mengejutkan Reza Pahlavi, Sosok yang Ingin Gulingkan Rezim Iran
-
10 Mobil LCGC Terbaik dengan Harga 100 Jutaan yang Wajib Anda Miliki!
-
7 Langkah Cepat Pemprov Jateng Atasi Bencana di Jepara, Kudus, dan Pati
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang