
SuaraJawaTengah.id - Masakan Jawa Timur-an salah satu jenis kuliner yang dijadikan bisnis usaha yang laku. Mulai dari pinggir jalan hingga restoran. Berikut ini makanan khas Malang yang bisa Anda jadikan inspirasi usaha kuliner.
Rata-rata makanan khas Malang bercita rasa manis dan pedas. Di antara yang paling populer adalah nasi pecel.
Makanan ini juga banyak dijual di Malang, bahkan jadi salah satu makanan wajib di pagi hari.
Berikut ini 3 makanan khas Malang yang bisa Anda jadikan usaha kuliner:
Baca Juga: 3 Makanan Khas Jawa Timur untuk Makan Berat
1. Bakso Bakar

Bakso bakar merupakan makanan terbuat dari bakso yang dihidangkan dengan cara dibakar.
Lalu bakso itu ditusuk memakai tusuk sate sebelum akhirnya diberi bumbu. Bisa juga bakso itu dibakar saat sudah ditusuk
Bakso bakar berasal dari kota Malang. Jika dijual, bakso bakar ini seharga Rp 5 ribu hingga Rp 20 ribu per porsi. Tergantung ukuran bakso tersebut.
2. Bakso Malang
Baca Juga: Pedagang Kecipratan Rezeki Citayam Fashion Week, Raup Omset Hingga Rp800 Ribu Sehari
![Bakso Malang [Madeleine Quirk]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2017/02/17/14686-bakso-malang.jpg)
Ciri khas bakso Malang dibanding bakso lainnya adalah cara penyajiannya.
Berita Terkait
-
7 Resep Bumbu Bakso Bakar Lezat, Bikin Momen Tahun Baru Makin Seru!
-
3 Makanan Favorit Maia Estianty, Sultan tapi Tetap Sederhana
-
Selera Makanan Favorit Maia Estianty Curi Perhatian: Calon Menantu Harus Ingat Ini Baik-Baik!
-
Intip Hidangan Saat Siraman Thariq - Aaliyah, Kini Ramai Dicibir: Banyak Abang Gerobakan yang Jual
-
BMK Rilis Hampers Spesial Lebaran, Bakso Lengkap dengan Dandang dan Tas Anyam!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Tingkatkan Layanan Digital BRI, Super Apps BRImo Hadir dengan Multibahasa
-
Link Saldo DANA Kaget Sabtu 19 April 2025: Rebut Kesempatan dapat Uang hingga Ratusan Ribu Rupiah
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
Keutamaan Surat YasinAyat 9, Mampu Lindungi Diri dari Jin dan Setan
-
Segera Klaim! Link Saldo DANA Kaget Hari Ini, Hadirkan Semangat Berbagi di Era Dompet Digital