SuaraJawaTengah.id - Masakan Jawa Timur-an salah satu jenis kuliner yang dijadikan bisnis usaha yang laku. Mulai dari pinggir jalan hingga restoran. Berikut ini makanan khas Malang yang bisa Anda jadikan inspirasi usaha kuliner.
Rata-rata makanan khas Malang bercita rasa manis dan pedas. Di antara yang paling populer adalah nasi pecel.
Makanan ini juga banyak dijual di Malang, bahkan jadi salah satu makanan wajib di pagi hari.
Berikut ini 3 makanan khas Malang yang bisa Anda jadikan usaha kuliner:
1. Bakso Bakar
Bakso bakar merupakan makanan terbuat dari bakso yang dihidangkan dengan cara dibakar.
Lalu bakso itu ditusuk memakai tusuk sate sebelum akhirnya diberi bumbu. Bisa juga bakso itu dibakar saat sudah ditusuk
Bakso bakar berasal dari kota Malang. Jika dijual, bakso bakar ini seharga Rp 5 ribu hingga Rp 20 ribu per porsi. Tergantung ukuran bakso tersebut.
2. Bakso Malang
Baca Juga: 3 Makanan Khas Jawa Timur untuk Makan Berat
Ciri khas bakso Malang dibanding bakso lainnya adalah cara penyajiannya.
Mirip dengan hidangan bakso lainnya, hidangan tersebut terdiri dari daging yang dibentuk bundar dan mi.
Bakso malang ada penambahan kulit pangsit yang digoreng dan tahu yang digoreng.
Se-porsi bakso Malang sekira Rp 20 ribu hingga 30 ribu.
Dengan bahan yang mudah dibuat, bakso Malang ini bisa dijual dengan gerobak keliling atau juga di rumahan.
3. Rujak Cingur
Berita Terkait
-
7 Resep Bumbu Bakso Bakar Lezat, Bikin Momen Tahun Baru Makin Seru!
-
3 Makanan Favorit Maia Estianty, Sultan tapi Tetap Sederhana
-
Selera Makanan Favorit Maia Estianty Curi Perhatian: Calon Menantu Harus Ingat Ini Baik-Baik!
-
Intip Hidangan Saat Siraman Thariq - Aaliyah, Kini Ramai Dicibir: Banyak Abang Gerobakan yang Jual
-
BMK Rilis Hampers Spesial Lebaran, Bakso Lengkap dengan Dandang dan Tas Anyam!
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
Terkini
-
Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 Halaman 132: Panduan Belajar Efektif
-
Peringati HUT Ke-12, Semen Gresik Gelar SG Fun Run & Fun Walk di Area Greenbelt Pabrik Rembang
-
5 Fakta Dugaan Jual Beli Jabatan Perangkat Desa di Pati yang Menjerat Bupati Sudewo
-
OTT Bupati Sudewo, Gerindra Jateng Dukung Penuh Penegakan Hukum dari KPK
-
Gebrakan Awal Tahun, Saloka Theme Park Gelar Saloka Mencari Musik Kolaborasi dengan Eross Candra