SuaraJawaTengah.id - Sejumlah kader partai Nasional Demokrat (Nasdem) Kota Semarang mengundurkan diri pasca deklarasi partai mengusung Anis Baswedan sebagai bakal calon presiden 2024.
Sekretaris DPC Banyumanik dan Sekretaris Garda Pemuda NasDem DPD Kota, Hanandityo Narendro mengaku tengah mengajukan surat pengunduran diri dari kepengurusan partai secara resmi.
"Pekan ini saya akan mengirim surat resmi pengunduran diri ke partai,"ungkap Hanandityo ketika dikonfirmasi, Rabu (05/10/22).
Ia mengaku, telah menyampaikan pengunduran diri meski tidak secara prosedural kepada partai sejak Juli lalu.
"Saya sudah pamit sejak pertengahan Juli kemarin dan telah dikeluarkan dari WAG,"jelasnya.
Ia menjelaskan, pengunduran dirinya dalam kepengurusan partai Nasdem lantaran adanya sejumlah kebijakan patai yang tidak sejalan.
"Ada beberapa hal yang sudah tidak sevisi dengan nilai berpolitik saya,"katanya.
Hanandityo mengatakan, meski telah memilih keluar dari kepengurusan partai Nasdem DPD Semarang. Ia tetap menghormati dan menghargai segala kebijakan yang telah diambil Partai Nasdem.
"Kawan-kawan saya masih ada yang bertahan di kepengurusan dan saya menghormati pilihan mereka,"imbuhnya.
Baca Juga: Mamat Alkatiri Dilaporkan Hillary Brigitta ke Polisi, sang Komika Malah Panen Dukungan Warganet
Kontributor : Aninda Putri Kartika
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
7 Langkah Cepat Pemprov Jateng Atasi Bencana di Jepara, Kudus, dan Pati
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
7 Fakta Menarik Tentang Karakter Orang Banyumas Menurut Prabowo Subianto
-
Honda Mobilio vs Nissan Grand Livina: 7 Perbedaan Penting Sebelum Memilih
-
7 Mobil Listrik Murah di Indonesia, Harga Mulai Rp100 Jutaan