SuaraJawaTengah.id - Sejumlah kader partai Nasional Demokrat (Nasdem) Kota Semarang mengundurkan diri pasca deklarasi partai mengusung Anis Baswedan sebagai bakal calon presiden 2024.
Sekretaris DPC Banyumanik dan Sekretaris Garda Pemuda NasDem DPD Kota, Hanandityo Narendro mengaku tengah mengajukan surat pengunduran diri dari kepengurusan partai secara resmi.
"Pekan ini saya akan mengirim surat resmi pengunduran diri ke partai,"ungkap Hanandityo ketika dikonfirmasi, Rabu (05/10/22).
Ia mengaku, telah menyampaikan pengunduran diri meski tidak secara prosedural kepada partai sejak Juli lalu.
"Saya sudah pamit sejak pertengahan Juli kemarin dan telah dikeluarkan dari WAG,"jelasnya.
Ia menjelaskan, pengunduran dirinya dalam kepengurusan partai Nasdem lantaran adanya sejumlah kebijakan patai yang tidak sejalan.
"Ada beberapa hal yang sudah tidak sevisi dengan nilai berpolitik saya,"katanya.
Hanandityo mengatakan, meski telah memilih keluar dari kepengurusan partai Nasdem DPD Semarang. Ia tetap menghormati dan menghargai segala kebijakan yang telah diambil Partai Nasdem.
"Kawan-kawan saya masih ada yang bertahan di kepengurusan dan saya menghormati pilihan mereka,"imbuhnya.
Baca Juga: Mamat Alkatiri Dilaporkan Hillary Brigitta ke Polisi, sang Komika Malah Panen Dukungan Warganet
Kontributor : Aninda Putri Kartika
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- iQOO 15R Lolos Sertifikasi Resmi, Harga Diprediksi Lebih Terjangkau
Pilihan
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Heboh! 5 Fakta Protes Celana Dalam di Kudus, Publik Soroti Penari Erotis di Acara KONI?
-
4 Link Saldo DANA Kaget Rp149 Ribu Siap Kamu Sikat, Jangan Sampai Ketinggalan!
-
Semarang Siaga Penuh! 220 Pompa Air dan Infrastruktur Permanen Jadi Kunci Hadapi Banjir 2026
-
Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
-
10 Perbedaan Honda Freed dan Toyota Sienta: Kenyamanan dan Kualitas yang Beda