SuaraJawaTengah.id - Maskapai penerbangan Batik Air kembali trending di Twitter. Hal itu karena Koper putra Presiden Jokowi, Kaesang Pangarep.
Namun demikian, Kaesang akhirnya menyatakan kopernya kini sudah kembali setelah terbang dengan Batik Air hingga ke Bandara Kualanamu Deli Serdang Sumatera Utara.
"Koper selamat. Terima kasih Batik Air," cuitan Kaesang Pangarep Senin (14/11/2022).
Sebelumnya Cuitan Kaesang Pangarep pada minggu pagi,(13/11/2022) mengaku terbang menggunakan jasa pesawat Batik Air tujuan Kota Surabaya.
Ia pun selamat mendarat di Bandara Juanda. Namun kopernya tertinggal dan terbang ke Bandara Kualanamu Deli Serdang Sumatera Utara.
Kaesang pun menulis cuitan di Twitter, dan kopernya belum juga kembali.
Kaesang lantas mengeluh kalau positifnya gara-gara koper ketinggalan Ia tidak jadi mandi.
"Horeeee naik Batik Air ke Surabaya tapi koperku selamat sampe bandara Kualanamu. Terima kasih Batik Air," cuitan @kaesangp dikutip pada Senin (14/11/2022).
Namun demikian, Kaesang kembali menuliskan cuitan yang menyebut hingga kini kopernya belum juga kembali.
Baca Juga: Naik Batik Air, Kaesang Terbang ke Surabaya Tapi Kopernya Sampai Kualanamu
"Belom terima sampe sekarang. Positifnya ya gak perlu mandi malem. Positifnya lagi, koper saya bisa jalan-jalan gratis. Terima kasih Batik Air," tulis Kaesang.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
-
4 HP Snapdragon Paling Murah Terbaru 2025 Mulai Harga 2 Jutaan, Cocok untuk Daily Driver
Terkini
-
Transformasi Berkelanjutan, BRI Catat Kinerja Gemilang dan Dukung Program Prioritas Nasional 2025
-
Revolusi Anti-Rob: Jateng Gunakan Pompa Tenaga Surya, Hemat Biaya Operasional hingga Jutaan Rupiah
-
Waspada! Malam Tahun Baru di Jateng Selatan Diwarnai Hujan dan Gelombang Tinggi
-
BRI Blora Gelar Khitan Massal, Meriahkan HUT ke-130 dengan Bakti Sosial
-
Mobilio vs Ertiga Bekas di Bawah Rp150 Juta: 7 Pertimbangan Penting Sebelum Membeli