SuaraJawaTengah.id - Usaha untuk meningkatkan kunjungan wisatawan di Kota Solo terus dilakukan. Termasuk mengusulkan rute penerbangan bandara Adi Soemarmo yang berada di Kabupaten Boyolali.
Wali Kota Surakarta, Jawa Tengah, Gibran Rakabuming Raka mengusulkan penerbangan internasional rute Singapura dan Malaysia menuju Bandara Adi Soemarmo menyusul tingginya tingkat kunjungan wisata ke daerah tersebut.
"Usulan Singapura dan Kuala Lumpur itu wajib, simpel," kata Gibran di Solo, Selasa (2/5/2023).
Ia mengatakan usulan tersebut diajukan menyusul upaya Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI Sandiaga Uno yang akan mengupayakan akses penerbangan internasional.
Penerbangan internasional ini akan memperkaya akses dari luar menuju Solo. Saat ini akses yang makin mudah berdampak pada tingginya angka kunjungan wisata ke Solo.
Salah satunya adalah KRL yang menghubungkan Solo-Yogyakarta, dikatakannya, juga berdampak bagi kunjungan wisatawan ke Solo.
"Sekarang kan naik KRL murah, dekat, itu ya menjadi pilihan," katanya.
Bahkan ke depan akses tol Solo-Yogyakarta juga akan sangat membantu serta menguntungkan bagi kedua daerah.
Disinggung mengenai tingkat kunjungan pariwisata di Solo, dikatakannya, sudah terlihat kemacetan di berbagai tempat.
Baca Juga: Disebut Turunan PKI hingga Antek China, Gibran Ngegas: Mau Lu Ulangin Lagi Pola Seperti Ini di 2024?
"Bahkan kemarin saya lihat sampai tanggal 1 Mei masih ramai. Macet luar biasa," katanya.
Berita Terkait
-
Karyawan Masjid Raya Sheikh Zayed Solo Terima Gaji Tak Utuh, Pengurus dan Gibran Angkat Bicara
-
Gak Tega! Gibran Turun ke Lapangan Hampiri Para Siswa yang Sakit Saat Upacara, Responnya Dipuji Warganet
-
Kaesang Pangarep Kesal Gibran Rakabuming Photobomb Momen Romantisnya dengan Erina Gudono: Ganggu Wae Koe Mas!
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
7 Mobil Listrik Murah di Indonesia, Harga Mulai Rp100 Jutaan
-
7 Fakta Banjir dan Longsor Mengerikan yang Menghantam Kudus, 1 Korban Tewas!
-
Wujud Syukur 12 Tahun Perjalanan Perusahaan, Semen Gresik Gelar Doa Bersama dan Santunan Anak Yatim
-
Darurat Kecelakaan Kerja di Jawa Tengah: Wagub Taj Yasin Desak Perusahaan Genjot Budaya K3!
-
Jawa Tengah Siaga! BMKG Peringatkan Banjir dan Longsor Mengancam Hingga Februari 2026